TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yehezkiel 11:4

Konteks
11:4 Oleh sebab itu bernubuatlah p  melawan mereka, bernubuatlah, hai anak manusia!"

Yehezkiel 6:2

Konteks
6:2 "Hai anak manusia, tujukanlah mukamu n  ke gunung-gunung o  Israel dan bernubuatlah melawan mereka! p 

Yehezkiel 28:21

Konteks
28:21 "Hai anak manusia, tujukanlah mukamu e  kepada Sidon f  dan bernubuatlah melawan dia

Yehezkiel 35:2

Konteks
35:2 "Hai anak manusia, tujukanlah mukamu kepada pegunungan Seir, n  bernubuatlah melawan dia

Yehezkiel 25:2

Konteks
25:2 "Hai anak manusia, tujukanlah mukamu q  kepada bani Amon 1  r  dan bernubuatlah melawan mereka! s 

Yehezkiel 29:2

Konteks
29:2 "Hai anak manusia, tujukanlah mukamu u  kepada Firaun, raja Mesir v  dan bernubuatlah melawan dia dan melawan seluruh Mesir. w 

Yehezkiel 36:1

Konteks
Pembaharuan Israel
36:1 "Hai engkau, anak manusia, bernubuatlah mengenai gunung-gunung Israel m  dan katakanlah: Hai gunung-gunung Israel, dengarlah firman TUHAN!

Yehezkiel 20:46

Konteks
20:46 "Hai anak manusia, tujukanlah mukamu o  ke selatan dan ucapkanlah banyak tegoran terhadap p  tanah selatan dan bernubuatlah terhadap tanah kehutanan di sebelah selatan; q 

Yehezkiel 30:2

Konteks
30:2 "Hai anak manusia, bernubuatlah dan katakanlah: Beginilah firman Tuhan ALLAH: Merataplah: n  Aduh, hari itu!

Yehezkiel 37:9

Konteks
37:9 Maka firman-Nya kepadaku: "Bernubuatlah kepada nafas hidup o  itu, bernubuatlah, hai anak manusia, dan katakanlah kepada nafas hidup itu: Beginilah firman Tuhan ALLAH: Hai nafas hidup, datanglah dari keempat penjuru angin, p  dan berembuslah ke dalam orang-orang yang terbunuh ini, supaya mereka hidup kembali."

Yehezkiel 21:2

Konteks
21:2 "Hai anak manusia, tujukanlah mukamu z  ke Yerusalem dan ucapkanlah banyak tegoran terhadap tempat kudusnya a  dan bernubuatlah melawan b  tanah Israel.

Yehezkiel 38:2

Konteks
38:2 "Hai anak manusia, tujukanlah mukamu kepada Gog 2  b  di tanah Magog, c  yaitu raja agung negeri Mesekh dan Tubal d  dan bernubuatlah melawan dia

Yehezkiel 13:2

Konteks
13:2 "Hai anak manusia, bernubuatlah melawan nabi-nabi 3  i  Israel, bernubuatlah dan katakanlah kepada mereka yang bernubuat sesuka hatinya j  saja: Dengarlah firman TUHAN! k 

Yehezkiel 21:9

Konteks
21:9 "Hai anak manusia, bernubuatlah dan katakan: Beginilah firman TUHAN: Pedang! Pedang! Yang sudah diasah dan juga digosok!

Yehezkiel 34:2

Konteks
34:2 "Hai anak manusia, bernubuatlah melawan gembala-gembala Israel, bernubuatlah dan katakanlah kepada mereka, kepada gembala-gembala itu: Beginilah firman Tuhan ALLAH: Celakalah gembala-gembala Israel, yang menggembalakan dirinya sendiri! Bukankah domba-domba w  yang seharusnya digembalakan oleh gembala-gembala itu?

Yehezkiel 37:4

Konteks
37:4 Lalu firman-Nya kepadaku: "Bernubuatlah mengenai tulang-tulang ini dan katakanlah kepadanya: Hai tulang-tulang yang kering, dengarlah firman TUHAN! l 

Yehezkiel 21:14

Konteks
21:14 Dan engkau anak manusia, bernubuatlah dan tepuklah tanganmu, u  biarlah pedang itu menjadi dua kali lipat, tiga kali lipat. Itu pedang pembunuh, pedang untuk pembunuhan besar-besaran, yang berkeliling v  menghabiskan mereka.

Yehezkiel 38:14

Konteks
38:14 Sebab itu, bernubuatlah, hai anak manusia dan katakanlah kepada Gog: Beginilah firman Tuhan ALLAH: Ketika umat-Ku Israel sedang diam dengan aman tenteram, b  pada waktu itulah engkau akan bergerak

Yehezkiel 39:1

Konteks
39:1 Dan engkau, anak manusia, bernubuatlah melawan Gog 4  w  dan katakanlah: Beginilah firman Tuhan ALLAH: Lihat, Aku akan menjadi lawanmu, hai Gog raja agung negeri Mesekh x  dan Tubal y 

Yehezkiel 13:17

Konteks
Hukuman terhadap nabiah-nabiah palsu
13:17 "Engkau anak manusia, tujukanlah mukamu k  kepada kaum perempuan l  bangsamu yang bernubuat sesuka hatinya saja dan bernubuatlah melawan mereka. m 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[25:2]  1 Full Life : BANI AMON.

Nas : Yeh 25:2-3

Bani Amon adalah bangsa yang tinggal di sebelah timur Israel yang dihukum oleh Allah karena mereka senang atas kejatuhan Yerusalem dan kebinasaan Bait Suci.

[38:2]  2 Full Life : GOG.

Nas : Yeh 38:2

Gog adalah raja negeri Magog dan pimpinan tertinggi negeri Mesekh dan Tubal. Dalam Kej 10:2, Magog, Mesekh, dan Tubal adalah nama putra-putra Yafet; jadi pertempuran di masa depan ini akan dipimpin oleh keturunan Yafet. Gog mungkin juga merupakan nama yang melambangkan kejahatan dan perlawanan kepada Allah (lih. Wahy 20:7-9). Negeri-negeri ini mungkin terletak jauh di sebelah utara Israel (ayat Yeh 38:6,15; Yeh 39:2). Pasukan-pasukan dari timur dan selatan akan bergabung dengan mereka (ayat Yeh 38:5). Saat terjadinya pertempuran ini sulit ditentukan, tetapi sangat mungkin ini tidak sama dengan pertempuran Gog dan Magog dalam Wahy 20:7-9, yang akan terjadi pada akhir kerajaan seribu tahun.

[13:2]  3 Full Life : BERNUBUATLAH MELAWAN NABI-NABI.

Nas : Yeh 13:2-23

Allah mengutuk para nabi palsu dari Israel karena mereka bernubuat bahwa tidak akan ada hukuman yang datang. Mereka bernubuat palsu dengan mengatakan bahwa bangsa itu aman sekalipun mereka hidup dalam dosa dan penyembahan berhala

(lihat cat. --> Yer 6:14;

lihat cat. --> Yer 23:17).

[atau ref. Yer 6:14; 23:17]

Allah melawan nabi-nabi semacam itu (ayat Yeh 13:8).

[39:1]  4 Full Life : BERNUBUATLAH MELAWAN GOG.

Nas : Yeh 39:1-29

Pasal ini mengulang kembali hukuman Allah atas Gog dan menggambarkan pemusnahan semua musuh Israel. Pasal ini menekankan campur tangan ajaib Allah demi umat-Nya.



TIP #05: Coba klik dua kali sembarang kata untuk melakukan pencarian instan. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA