TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yehezkiel 11:10

Konteks
11:10 Kamu akan berebahan karena pedang dan di tanah Israel y  Aku akan menghukum kamu; dan kamu akan mengetahui, bahwa Akulah TUHAN.

Yehezkiel 18:27

Konteks
18:27 Sebaliknya, kalau orang fasik bertobat dari kefasikan yang dilakukannya dan ia melakukan keadilan dan kebenaran, ia akan menyelamatkan nyawanya. d 

Yehezkiel 21:17

Konteks
21:17 Dan Aku juga akan bertepuk tangan y  dan hati-Ku yang panas z  menjadi tenang kembali. Aku, TUHAN, yang mengatakannya. a "

Yehezkiel 21:30

Konteks
21:30 Kembalikanlah itu ke sarungnya! w  Di tempat penciptaanmu dan di negeri asalmu x  Aku akan menghukum engkau.

Yehezkiel 23:7

Konteks
23:7 Ia melakukan persundalannya dengan mereka, semuanya orang Asyur pilihan; ia menajiskan dirinya dengan semua orang, kepada siapa ia berahi i  dan dengan berhala-berhalanya.

Yehezkiel 23:18-19

Konteks
23:18 Oleh karena ia melakukan persundalannya dengan terang-terangan dan memperlihatkan sendiri auratnya, d  maka Aku menjauhkan e  diri karena jijik dari padanya, seperti Aku menjauhkan diri dari adiknya. f  23:19 Ia melakukan lebih banyak lagi persundalannya sambil teringat kepada masa mudanya, waktu ia bersundal di tanah Mesir.

Yehezkiel 24:9

Konteks
24:9 Oleh sebab itu beginilah firman Tuhan ALLAH: Celakalah kota yang penuh hutang darah! Aku juga hendak memperbesar pancakanya.

Yehezkiel 25:12

Konteks
Nubuatan melawan orang Edom
25:12 Beginilah firman Tuhan ALLAH: "Oleh karena Edom o  membalaskan dendam kesumat 1  terhadap kaum Yehuda dan membuat kesalahan besar dengan melakukan pembalasan terhadap mereka,

Yehezkiel 30:5

Konteks
30:5 Orang Etiopia, Put, t  Lud, seluruh tanah Arab, u  Libia dan orang-orang v  dari negeri yang bersekutu dengan mereka akan mati rebah oleh pedang bersama mereka. w 

Yehezkiel 34:3

Konteks
34:3 Kamu menikmati susunya, dari bulunya kamu buat pakaian, yang gemuk kamu sembelih, tetapi domba-domba x  itu sendiri tidak kamu gembalakan.

Yehezkiel 34:9

Konteks
34:9 oleh karena itu, hai gembala-gembala, dengarlah firman TUHAN:

Yehezkiel 37:3

Konteks
37:3 Lalu Ia berfirman kepadaku: "Hai anak manusia, dapatkah tulang-tulang ini dihidupkan kembali?" Aku menjawab: "Ya Tuhan ALLAH, Engkaulah yang mengetahui! k "

Yehezkiel 44:31

Konteks
44:31 Segala burung atau binatang yang sudah mati j  atau yang menjadi sisa mangsa binatang buas k  janganlah dimakan oleh imam-imam."

Yehezkiel 47:20-21

Konteks
47:20 Di sebelah barat laut besar merupakan perbatasan sampai tempat jalan masuk ke Hamat. i  Itulah sebelah barat. j "
Pembagian tanah Israel
47:21 "Tanah inilah kamu harus bagi-bagi di antara kamu menurut suku-suku Israel.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[25:12]  1 Full Life : DENDAM KESUMAT.

Nas : Yeh 25:12

Bangsa Edom akan dihukum karena mereka amat membenci bangsa Israel.

[47:21]  2 Full Life : MILIK PUSAKA DI ANTARA KAMU DAN DI ANTARA ORANG-ORANG ASING.

Nas : Yeh 47:21-23

Sekalipun negeri itu dibagi kembali dalam jalur-jalur yang membujur dari timur ke barat di antara suku-suku Israel, Allah tidak bermaksud untuk mendirikan kembali tembok pemisahan, yaitu "perseteruan" (Ef 2:14) di antara orang Yahudi dan bukan Yahudi. Orang asing yang tinggal di situ juga akan diberikan warisan di antara milik suku-suku itu. Ada penafsir yang beranggapan bahwa anak-anak yang disebutkan di sini adalah anak-anak rohani, dan orang bukan Yahudi yang telah melayani di antara bangsa Israel akan mengambil bagian dalam warisan mereka dalam negeri kerajaan seribu tahun yang telah dipulihkan.



TIP #28: Arahkan mouse pada tautan catatan yang terdapat pada teks alkitab untuk melihat catatan ayat tersebut dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA