TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Ulangan 2:14

Konteks
2:14 Lamanya kita berjalan sejak dari Kadesh-Barnea u  sampai kita ada di seberang sungai Zered, ada tiga puluh delapan tahun, v  sampai seluruh angkatan w  itu, yakni prajurit, habis binasa dari perkemahan, seperti yang dijanjikan TUHAN dengan sumpah kepada mereka; x 

Ulangan 2:29

Konteks
2:29 seperti yang diperbuat kepadaku oleh bani Esau yang diam di Seir dan oleh orang Moab yang diam di Ar--sampai aku menyeberangi sungai Yordan pergi ke negeri yang diberikan kepada kami oleh TUHAN, Allah kami.

Ulangan 2:36

Konteks
2:36 Mulai dari Aroer, h  di tepi sungai Arnon, dan kota di lembah itu, sampai Gilead i  tidak ada kota yang bentengnya terlalu kuat bagi kita; sebab TUHAN, Allah kita, menyerahkan j  semuanya kepada kita.

Ulangan 3:20

Konteks
3:20 sampai TUHAN mengaruniakan keamanan kepada saudara-saudaramu seperti kepadamu, dan merekapun memiliki negeri, yang diberikan TUHAN, Allahmu, kepada mereka di seberang sungai Yordan. Sesudah itu bolehlah kamu pulang, masing-masing ke tanah miliknya yang telah kuberikan kepadamu.

Ulangan 4:40

Konteks
4:40 Berpeganglah f  pada ketetapan dan perintah-Nya g  yang kusampaikan kepadamu pada hari ini, supaya baik h  keadaanmu dan keadaan anak-anakmu yang kemudian, dan supaya lanjut umurmu i  di tanah yang diberikan TUHAN, Allahmu, kepadamu untuk selamanya."

Ulangan 6:3

Konteks
6:3 Maka dengarlah, hai orang Israel! Lakukanlah u  itu dengan setia, supaya baik keadaanmu, dan supaya kamu menjadi sangat banyak, v  seperti yang dijanjikan w  TUHAN, Allah nenek moyangmu, kepadamu di suatu negeri yang berlimpah-limpah susu dan madunya. x 

Ulangan 6:11

Konteks
6:11 rumah-rumah, penuh berisi berbagai-bagai barang baik, yang tidak kauisi; sumur-sumur yang tidak kaugali; h  kebun-kebun anggur dan kebun-kebun zaitun, yang tidak kautanami--dan apabila engkau sudah makan dan menjadi kenyang, i 

Ulangan 7:19

Konteks
7:19 yakni cobaan-cobaan besar, yang kaulihat dengan matamu sendiri, tanda-tanda dan mujizat-mujizat, tangan d  yang kuat dan lengan yang teracung, yang dipakai TUHAN, Allahmu, untuk membawa engkau keluar. Demikianlah juga akan dilakukan TUHAN, Allahmu, terhadap segala bangsa yang engkau takuti. e 

Ulangan 11:6

Konteks
11:6 pula apa yang dilakukan-Nya p  terhadap Datan dan Abiram, anak-anak Eliab, anak Ruben, yakni ketika tanah mengangakan q  mulutnya dan menelan mereka dengan seisi rumahnya, kemah-kemah dan segala yang mengikuti mereka, di tengah-tengah seluruh orang Israel.

Ulangan 11:10

Konteks
11:10 Sebab negeri, ke mana engkau masuk untuk mendudukinya, bukanlah negeri seperti tanah Mesir, x  dari mana kamu keluar, yang setelah ditabur dengan benih harus kauairi dengan jerih payah, seakan-akan kebun sayur.

Ulangan 12:1

Konteks
Satu tempat ibadah
12:1 "Inilah ketetapan p  dan peraturan yang harus kamu lakukan dengan setia di negeri yang diberikan TUHAN, Allah nenek moyangmu, kepadamu untuk memilikinya, selama kamu hidup di muka bumi. q 

Ulangan 12:11

Konteks
12:11 maka ke tempat yang dipilih TUHAN, Allahmu, untuk membuat nama-Nya k  diam di sana, haruslah kamu bawa semuanya yang kuperintahkan kepadamu, yakni korban bakaran dan korban sembelihanmu, persembahan persepuluhanmu dan persembahan khususmu dan segala korban nazarmu yang terpilih, yang kamu nazarkan kepada TUHAN. l 

Ulangan 12:21

Konteks
12:21 Apabila tempat yang akan dipilih TUHAN, Allahmu, untuk menegakkan nama-Nya h  di sana, terlalu jauh dari tempatmu, maka engkau boleh menyembelih dari lembu sapimu dan kambing dombamu yang diberikan TUHAN kepadamu, seperti yang kuperintahkan kepadamu, dan memakan dagingnya di tempatmu sesuka hatimu. i 

Ulangan 16:11

Konteks
16:11 Haruslah engkau bersukaria l  di hadapan TUHAN, Allahmu, engkau ini dan anakmu laki-laki serta anakmu perempuan, hambamu laki-laki dan hambamu perempuan, dan orang Lewi m  yang di dalam tempatmu, dan orang asing, n  anak yatim dan janda, yang di tengah-tengahmu, o  di tempat yang akan dipilih TUHAN, Allahmu, untuk membuat nama-Nya p  diam di sana.

Ulangan 17:11

Konteks
17:11 Menurut petunjuk yang diberikan mereka kepadamu dan menurut keputusan yang dikatakan mereka kepadamu haruslah engkau berbuat; janganlah engkau menyimpang ke kanan atau ke kiri c  dari keputusan yang diberitahukan mereka kepadamu.

Ulangan 18:20

Konteks
18:20 Tetapi seorang nabi, yang terlalu berani untuk mengucapkan demi nama-Ku perkataan yang tidak Kuperintahkan untuk dikatakan olehnya, atau yang berkata demi nama allah o  lain, nabi itu harus mati. p 

Ulangan 24:4

Konteks
24:4 maka suaminya yang pertama, yang telah menyuruh dia pergi itu, tidak boleh mengambil dia kembali menjadi isterinya, setelah perempuan itu dicemari; sebab hal itu adalah kekejian di hadapan TUHAN. Janganlah engkau mendatangkan dosa atas negeri yang diberikan TUHAN, v  Allahmu, kepadamu menjadi milik pusakamu.

Ulangan 26:2

Konteks
26:2 maka haruslah engkau membawa hasil pertama u  dari bumi yang telah kaukumpulkan dari tanahmu yang diberikan kepadamu oleh TUHAN, Allahmu, dan haruslah engkau menaruhnya dalam bakul, kemudian pergi ke tempat yang akan dipilih TUHAN, Allahmu, untuk membuat nama-Nya v  diam di sana.

Ulangan 27:3

Konteks
27:3 lalu pada batu itu haruslah kautuliskan segala perkataan hukum Taurat ini, sesudah engkau menyeberang, supaya engkau masuk ke negeri yang diberikan kepadamu oleh TUHAN, Allahmu, suatu negeri yang berlimpah-limpah susu dan madunya, d  seperti yang dijanjikan kepadamu oleh TUHAN, Allah nenek moyangmu.

Ulangan 29:22

Konteks
29:22 Maka keturunan yang akan datang, yakni anak-anakmu yang bangkit sesudah kamu, dan orang asing yang datang dari negeri jauh akan berkata--apabila mereka melihat hajaran dan penyakit yang dijatuhkan k  TUHAN ke negeri itu,

Ulangan 31:13

Konteks
31:13 dan supaya anak-anak m  mereka, yang tidak mengetahuinya, dapat mendengarnya dan belajar takut akan TUHAN, Allahmu, --selama kamu hidup di tanah, ke mana kamu pergi, menyeberangi sungai Yordan untuk mendudukinya."

Ulangan 32:49

Konteks
32:49 "Naiklah ke atas pegunungan Abarim, v  ke atas gunung Nebo, w  yang di tanah Moab, di tentangan Yerikho, x  dan pandanglah tanah Kanaan y  yang Kuberikan kepada orang Israel menjadi miliknya,


TIP #34: Tip apa yang ingin Anda lihat di sini? Beritahu kami dengan klik "Laporan Masalah/Saran" di bagian bawah halaman. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA