TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Ulangan 1:27

Konteks
1:27 Kamu menggerutu n  di dalam kemahmu serta berkata: Karena TUHAN membenci kita, maka Ia membawa kita keluar dari tanah Mesir untuk menyerahkan kita ke dalam tangan orang Amori, supaya dimusnahkan.

Ulangan 3:28

Konteks
3:28 Dan berilah perintah j  kepada Yosua, kuatkan dan teguhkanlah hatinya, k  sebab dialah yang akan menyeberang l  di depan bangsa ini dan dialah yang akan memimpin mereka sampai mereka memiliki negeri yang akan kaulihat itu.

Ulangan 4:11

Konteks
4:11 Lalu kamu mendekat dan berdiri di kaki gunung n  itu, sedang gunung itu menyala o  sampai ke pusar langit dalam gelap gulita, awan dan kegelapan. p 

Ulangan 4:30

Konteks
4:30 Apabila engkau dalam keadaan terdesak f  dan segala hal ini menimpa engkau di kemudian hari, g  maka engkau akan kembali h  kepada TUHAN, Allahmu, dan mendengarkan suara-Nya.

Ulangan 6:22

Konteks
6:22 TUHAN membuat tanda-tanda dan mujizat-mujizat, yang besar dan yang mencelakakan, terhadap Mesir, terhadap Firaun dan seisi rumahnya, di depan mata kita;

Ulangan 11:31

Konteks
11:31 Sebab kamu ini sebentar lagi hendak menyeberangi sungai Yordan untuk memasuki dan menduduki n  negeri yang diberikan o  kepadamu oleh TUHAN, Allahmu; dan bila kamu akan menduduki dan mendiaminya,

Ulangan 14:24

Konteks
14:24 Apabila, dalam hal engkau diberkati TUHAN, Allahmu, jalan itu terlalu jauh bagimu, sehingga engkau tidak dapat mengangkutnya, karena tempat yang akan dipilih TUHAN untuk menegakkan nama-Nya di sana terlalu jauh dari tempatmu,

Ulangan 17:18

Konteks
17:18 Apabila ia duduk di atas takhta w  kerajaan, maka haruslah ia menyuruh menulis x  baginya salinan y  hukum ini menurut kitab yang ada pada imam-imam orang Lewi.

Ulangan 18:9

Konteks
Bertenung dan bernubuat
18:9 "Apabila engkau sudah masuk ke negeri yang diberikan kepadamu oleh TUHAN, Allahmu, maka janganlah engkau belajar berlaku t  sesuai dengan kekejian u  yang dilakukan bangsa-bangsa itu 1 .

Ulangan 23:7

Konteks
23:7 Janganlah engkau menganggap keji orang Edom, x  sebab dia saudaramu. y  Janganlah engkau menganggap keji orang Mesir, sebab engkaupun dahulu adalah orang asing di negerinya. z 

Ulangan 23:13

Konteks
23:13 Di antara perlengkapanmu haruslah ada padamu sekop kecil dan apabila engkau jongkok kada hajat, haruslah engkau menggali lobang dengan itu dan menimbuni kotoranmu.

Ulangan 23:20

Konteks
23:20 Dari orang asing n  boleh engkau memungut bunga, tetapi dari saudaramu janganlah engkau memungut bunga--supaya TUHAN, Allahmu, memberkati o  engkau dalam segala usahamu di negeri yang engkau masuki untuk mendudukinya."

Ulangan 25:1

Konteks
Menentang kekerasan yang sewenang-wenang
25:1 "Apabila ada perselisihan di antara beberapa orang, lalu mereka pergi ke pengadilan, w  dan mereka diadili x  dengan dinyatakannya siapa yang benar y  dan siapa yang salah, z 

Ulangan 27:2

Konteks
27:2 Dan pada hari kamu menyeberangi sungai Yordan a  ke negeri yang diberikan kepadamu oleh TUHAN, Allahmu, maka haruslah engkau menegakkan batu-batu b  besar, dan mengapurnya, c 

Ulangan 32:24

Konteks
32:24 Apabila mereka sudah lemas karena lapar o  dan merana oleh demam p  yang membara, dan oleh penyakit sampar, q  maka Aku akan melepaskan taring binatang r  buas kepada mereka, dengan racun binatang s  yang menjalar di dalam debu. t 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[18:9]  1 Full Life : KEKEJIAN YANG DILAKUKAN BANGSA-BANGSA ITU.

Nas : Ul 18:9-11

Ayat-ayat ini menyebutkan berbagai kegiatan okultisme yang umum dipakai dalam agama bangsa-bangsa Kanaan, yang merupakan kekejian bagi Allah dan dilarang oleh-Nya. Orang-orang di antara umat Allah yang melakukan hal-hal itu dibunuh (Im 20:27). Demikian pula, PB menyatakan bahwa orang yang melakukan hal-hal itu tidak akan masuk kerajaan Allah (Gal 5:20-21; Wahy 22:15).



TIP #10: Klik ikon untuk merubah tampilan teks alkitab menjadi per baris atau paragraf. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA