TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Ulangan 1:25

Konteks
1:25 Maka mereka mengambil buah-buahan negeri itu dan membawanya kepada kita. Pula mereka membawa kabar i  kepada kita, demikian: Negeri yang diberikan j  TUHAN, Allah kita, kepada kita itu baik. k 

Ulangan 2:5-6

Konteks
2:5 janganlah menyerang mereka, sebab Aku tidak akan memberikan kepadamu setapak kaki dari negeri mereka, karena kepada Esau telah Kuberikan pegunungan Seir menjadi miliknya. d  2:6 Makanan haruslah kamu beli dari mereka dengan uang, supaya kamu dapat makan; juga air haruslah kamu beli dari mereka dengan uang, supaya kamu dapat minum.

Ulangan 17:10

Konteks
17:10 Dan engkau harus berbuat menurut keputusan yang diberitahukan mereka kepadamu dari tempat yang akan dipilih TUHAN; engkau harus melakukan dengan setia segala yang ditunjukkan mereka kepadamu.

Ulangan 19:1

Konteks
Kota-kota perlindungan
19:1 "Apabila TUHAN, Allahmu, sudah melenyapkan bangsa-bangsa yang negerinya diberikan kepadamu oleh TUHAN, Allahmu, dan engkau sudah menduduki daerah mereka dan diam di kota-kota dan rumah-rumah t  mereka,

Ulangan 20:3

Konteks
20:3 dengan berkata kepada mereka: Dengarlah, hai orang Israel! Kamu sekarang menghadapi pertempuran melawan musuhmu; janganlah lemah hatimu, q  janganlah takut, janganlah gentar dan janganlah gemetar karena mereka,

Ulangan 21:18

Konteks
Anak yang durhaka
21:18 "Apabila seseorang mempunyai anak laki-laki f  yang degil dan membangkang, g  yang tidak mau mendengarkan perkataan ayahnya dan ibunya, h  dan walaupun mereka menghajar dia, tidak juga ia mendengarkan mereka,

Ulangan 25:1

Konteks
Menentang kekerasan yang sewenang-wenang
25:1 "Apabila ada perselisihan di antara beberapa orang, lalu mereka pergi ke pengadilan, w  dan mereka diadili x  dengan dinyatakannya siapa yang benar y  dan siapa yang salah, z 

Ulangan 28:7

Konteks
28:7 TUHAN akan membiarkan musuhmu r  yang maju berperang melawan engkau, terpukul kalah olehmu. Bersatu jalan mereka akan menyerangi engkau, tetapi bertujuh s  jalan mereka akan lari dari depanmu.

Ulangan 29:8

Konteks
29:8 merebut negeri mereka dan memberikannya kepada orang Ruben, kepada orang Gad, dan kepada suku Manasye p  yang setengah itu menjadi milik pusaka q  mereka.

Ulangan 29:17

Konteks
29:17 dan kamu sudah melihat dewa kejijikan dan berhala mereka, yakni kayu dan batu, emas z  dan perak itu, yang ada terdapat pada mereka.

Ulangan 31:4

Konteks
31:4 Dan TUHAN akan melakukan terhadap mereka seperti yang dilakukan-Nya terhadap Sihon dan Og, s  raja-raja orang Amori, yang telah dipunahkan-Nya itu, dan terhadap negeri mereka.

Ulangan 31:18

Konteks
31:18 Tetapi Aku akan menyembunyikan wajah-Ku sama sekali pada waktu itu, karena segala kejahatan yang telah dilakukan mereka: yakni mereka telah berpaling kepada allah lain.

Ulangan 31:28

Konteks
31:28 Suruhlah berkumpul kepadaku segala tua-tua sukumu dan para pengatur pasukanmu, maka aku akan mengatakan hal yang berikut kepada mereka dan memanggil langit dan bumi menjadi saksi terhadap mereka. s 

Ulangan 32:17

Konteks
32:17 mereka mempersembahkan korban u  kepada roh-roh jahat 1  v  yang bukan Allah, kepada allah yang tidak mereka kenal, w  allah baru yang belum lama timbul, x  yang kepadanya nenek moyangmu tidak gentar.

Ulangan 32:27

Konteks
32:27 tetapi Aku kuatir disakiti hati-Ku oleh musuh, jangan-jangan lawan mereka salah mengerti, z  jangan-jangan mereka berkata: Tangan kami jaya, bukanlah TUHAN yang melakukan semuanya ini. a 

Ulangan 32:32

Konteks
32:32 Sesungguhnya, pohon anggur mereka berasal dari pohon anggur Sodom, j  dan dari kebun-kebun Gomora; buah anggur mereka adalah buah anggur yang beracun, k  pahit l  gugusan-gugusannya.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[32:17]  1 Full Life : ROH-ROH JAHAT.

Nas : Ul 32:17

Di belakang dewa-dewa dan agama-agama palsu dunia ini terdapat kuasa-kuasa roh-roh jahat (Mazm 106:37; 1Kor 10:20;

lihat art. SIFAT PENYEMBAHAN BERHALA).

Roh-roh jahat ini dapat bertindak melalui para pengikut mereka bahkan sampai melakukan mukjizat (Kel 7:11,22; 2Tes 2:9-10; Wahy 13:13; 19:20). PB mengakui adanya roh-roh jahat itu dan mendorong orang percaya untuk melawan mereka dengan kuasa dan wibawa Kristus (Ef 6:12;

lihat art. KUASA ATAS IBLIS DAN SETAN-SETAN).



TIP #32: Gunakan Pencarian Khusus untuk melakukan pencarian Teks Alkitab, Tafsiran/Catatan, Studi Kamus, Ilustrasi, Artikel, Ref. Silang, Leksikon, Pertanyaan-Pertanyaan, Gambar, Himne, Topikal. Anda juga dapat mencari bahan-bahan yang berkaitan dengan ayat-ayat yang anda inginkan melalui pencarian Referensi Ayat. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA