Kidung Agung 5:14
Konteks5:14 Tangannya bundaran emas, berhiaskan permata Tarsis, tubuhnya ukiran dari gading, bertabur batu nilam 1 . e
Kidung Agung 5:1
Konteks5:1 --Aku datang ke kebunku, i dinda, pengantinku, j kukumpulkan mur dan rempah-rempahku, kumakan sambangku dan maduku, kuminum anggurku dan susuku. k Makanlah, teman-teman, minumlah, minumlah sampai mabuk cinta!
Kisah Para Rasul 10:18
Konteks10:18 Mereka memanggil seorang dan bertanya, apakah Simon yang disebut Petrus ada menumpang di rumah itu.
Kisah Para Rasul 10:22
Konteks10:22 Jawab mereka: "Kornelius, seorang perwira yang tulus hati dan takut akan Allah, g dan yang terkenal baik di antara seluruh bangsa Yahudi, telah menerima penyataan Allah dengan perantaraan seorang malaikat kudus, supaya ia mengundang engkau ke rumahnya dan mendengar apa yang akan kaukatakan. h "
Kisah Para Rasul 22:1
KonteksPaulus berbicara kepada orang Yahudi
22:1 "Hai saudara-saudara dan bapa-bapa, y dengarkanlah, apa yang hendak kukatakan kepadamu sebagai pembelaan diri."
Mazmur 45:8
Konteks45:8 (45-9) Segala pakaianmu berbau n mur, o gaharu p dan cendana; q dari istana gading r permainan kecapi s menyukakan engkau;
Mazmur 144:12
Konteks144:12 Semoga anak-anak lelaki kita seperti tanam-tanaman u yang tumbuh menjadi besar pada waktu mudanya; dan anak-anak perempuan kita seperti tiang-tiang v penjuru, yang dipahat untuk bangunan istana!