TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Rut 2:11

Konteks
2:11 Boas menjawab: "Telah dikabarkan orang kepadaku dengan lengkap segala sesuatu yang engkau lakukan kepada mertuamu p  sesudah suamimu q  mati, dan bagaimana engkau meninggalkan ibu bapamu dan tanah kelahiranmu serta pergi kepada suatu bangsa yang dahulu r  tidak engkau kenal. s 

Rut 3:14

Konteks
3:14 Jadi berbaringlah ia tidur di sebelah kakinya sampai pagi; lalu bangunlah ia, sebelum orang dapat kenal-mengenal, sebab kata Boas: "Janganlah diketahui orang, bahwa seorang perempuan datang ke tempat pengirikan. m " n 

Rut 2:10

Konteks
2:10 Lalu sujudlah Rut menyembah dengan mukanya sampai ke tanah m  dan berkata kepadanya: "Mengapakah aku mendapat belas kasihan dari padamu, sehingga tuan memperhatikan aku, n  padahal aku ini seorang asing? o "

Rut 4:3

Konteks
4:3 Lalu berkatalah ia kepada penebus itu: "Tanah milik kepunyaan saudara kita Elimelekh v  hendak dijual oleh Naomi, yang telah pulang dari daerah Moab.

Rut 4:11

Konteks
4:11 Dan seluruh orang banyak yang hadir di pintu gerbang, l  dan para tua-tua berkata: "Kamilah menjadi saksi. m  TUHAN kiranya membuat perempuan yang akan masuk ke rumahmu itu sama seperti Rahel dan Lea, n  yang keduanya telah membangunkan umat Israel. Biarlah engkau menjadi makmur di Efrata o  dan biarlah namamu termasyhur di Betlehem, p 


TIP #07: Klik ikon untuk mendengarkan pasal yang sedang Anda tampilkan. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA