TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Mazmur 9:15

Konteks
9:15 (9-16) Bangsa-bangsa terbenam dalam pelubang yang dibuatnya, p  kakinya tertangkap dalam jaring yang dipasangnya q  sendiri.

Mazmur 119:85

Konteks
119:85 Orang-orang yang kurang ajar f  telah menggali lobang g  bagiku, orang-orang yang tidak menuruti Taurat-Mu.

Mazmur 140:5

Konteks
140:5 (140-6) Orang congkak dengan sembunyi memasang jerat i  terhadap aku, dan mereka membentangkan tali-tali sebagai jaring, j  di sepanjang jalan mereka menaruh perangkap k  terhadap aku. Sela

Ayub 18:8

Konteks
18:8 Karena kakinya sendiri menyangkutkan dia dalam jaring, e  dan di atas tutup pelubang ia berjalan.


TIP #18: Centang "Hanya dalam TB" pada Pencarian Universal untuk pencarian teks alkitab hanya dalam versi TB [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA