Mazmur 132:17
Konteks132:17 Di sanalah Aku akan menumbuhkan e sebuah tanduk bagi Daud 1 , Aku akan menyediakan sebuah pelita f bagi orang yang Kuurapi. g
Mazmur 132:2
Konteks132:2 bagaimana ia telah bersumpah kepada TUHAN, telah bernazar kepada Yang Mahakuat dari Yakub: j
1 Samuel 22:1
Konteks1 Samuel 22:1
KonteksKisah Para Rasul 11:1
KonteksAmsal 20:27
Konteks20:27 Roh manusia adalah pelita TUHAN, w yang menyelidiki seluruh lubuk hatinya. x
Yesaya 62:1
Konteks[132:17] 1 Full Life : MENUMBUHKAN SEBUAH TANDUK BAGI DAUD.
Nas : Mazm 132:17
Harapan dalam doa ini tidak pernah digenapi melalui keturunan Daud yang menjadi raja Israel dan Yehuda. Karena bangsa Israel menolak Tuhan (bd. ayat Mazm 132:12), Allah membinasakan Yerusalem dan bait suci pada tahun 586 SM. Kerinduan yang terkandung dalam doa ini hanya akan digenapi di dalam Yesus Kristus, Putra Daud yang agung, yang "kerajaan-Nya tidak akan berkesudahan" (Luk 1:32-33; bd. Mat 1:1; Luk 1:68-79).
[62:1] 2 Full Life : SION ... YERUSALEM.
Nas : Yes 62:1-12
Pasal ini membicarakan saat ketika Yerusalem akan dipenuhi dengan kemuliaan dan kebenaran Tuhan; umat Allah akan hidup di dalam tembok-temboknya dengan damai sejahtera dan sukacita, dan seluruh dunia akan beruntung dari pemuliaannya. Hari ini akan terjadi setelah Juruselamat datang kembali pada akhir zaman (ayat Yes 62:11).