Mazmur 105:33-36
Konteks105:33 dirubuhkan-Nya pohon anggur x dan pohon ara y mereka, dan ditumbangkan-Nya pohon di daerah mereka; 105:34 Ia berfirman, z maka datanglah belalang a dan belalang b pelompat tidak terbilang banyaknya, c 105:35 yang memakan segala tumbuh-tumbuhan di negeri mereka, dan memakan hasil tanah mereka; 105:36 dibunuh-Nya semua anak sulung d di negeri mereka, mula segala kegagahan mereka: