TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Mazmur 6:8

Konteks
6:8 (6-9) Menjauhlah dari padaku, y  kamu sekalian yang melakukan kejahatan, z  sebab TUHAN telah mendengar tangisku;

Mazmur 14:6

Konteks
14:6 Kamu dapat mengolok-olok maksud orang yang tertindas, tetapi TUHAN adalah tempat perlindungannya. r 

Mazmur 24:7

Konteks
24:7 Angkatlah kepalamu, hai pintu-pintu gerbang, v  dan terangkatlah kamu, hai pintu-pintu yang berabad-abad, supaya masuk w  Raja x  Kemuliaan 1 ! y 

Mazmur 24:9

Konteks
24:9 Angkatlah kepalamu, hai pintu-pintu gerbang, dan terangkatlah kamu, hai pintu-pintu yang berabad-abad, supaya masuk Raja Kemuliaan!

Mazmur 48:13

Konteks
48:13 (48-14) perhatikanlah temboknya, q  jalanilah puri-purinya, r  supaya kamu dapat menceriterakannya kepada angkatan s  yang kemudian:

Mazmur 50:22

Konteks
50:22 Perhatikanlah ini, hai kamu yang melupakan Allah; c  supaya jangan Aku menerkam, dan tidak ada yang melepaskan. d 

Mazmur 58:2

Konteks
58:2 (58-3) Malah sesuai dengan niatmu kamu melakukan kejahatan, h  tanganmu, menjalankan kekerasan di bumi. i 

Mazmur 68:26

Konteks
68:26 (68-27) "Dalam jemaah w  pujilah Allah, yakni TUHAN, hai kamu yang berasal dari sumber Israel! x "

Mazmur 82:2

Konteks
82:2 "Berapa lama lagi kamu menghakimi dengan lalim dan memihak v  kepada orang fasik? w  Sela

Mazmur 91:10

Konteks
91:10 malapetaka m  tidak akan menimpa kamu 2 , dan tulah tidak akan mendekat kepada kemahmu;

Mazmur 94:8

Konteks
94:8 Perhatikanlah, hai orang-orang bodoh u  di antara rakyat! Hai orang-orang bebal, bilakah kamu memakai akal budimu?

Mazmur 118:26

Konteks
118:26 Diberkatilah dia yang datang l  dalam nama TUHAN! Kami memberkati kamu m  dari dalam rumah TUHAN.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[24:7]  1 Full Life : RAJA KEMULIAAN.

Nas : Mazm 24:7-10

Ayat-ayat ini menunjuk kepada Mesias karena Raja Kemuliaan itu adalah Tuhan Yesus (bd. Yoh 1:14). "Angkatan orang-orang yang menanyakan Dia" (yaitu, orang-orang percaya yang setia) harus berdoa agar "Raja Kemuliaan" akan datang. Doa ini untuk datangnya kerajaan Allah mengantisipasi pemerintahan kekal Kristus dan kebinasaan terakhir dari kejahatan (lih. Za 9:9; Mat 6:10; Wahy 19:1-22:21).

[91:10]  2 Full Life : MALAPETAKA TIDAK AKAN MENIMPA KAMU.

Nas : Mazm 91:10

Tidak ada yang dapat terjadi kepada seorang hamba yang setia kecuali diizinkan Allah (bd. ayat Mazm 91:7-10); kebenaran ini tidak berarti bahwa tidak akan pernah ada masa-masa yang tidak menyenangkan atau yang sulit (bd. Rom 8:35-37), tetapi selama kita menjadikan Allah itu Tuhan dan perlindungan kita, segala sesuatu yang terjadi pada kita akan diarahkan Allah demi kebaikan kita

(lihat cat. --> Rom 8:28).

[atau ref. Rom 8:28]



TIP #10: Klik ikon untuk merubah tampilan teks alkitab menjadi per baris atau paragraf. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA