[119:113] 1 Full Life : ORANG YANG BIMBANG HATI KUBENCI, TETAPI TAURAT-MU KUCINTAI.
Nas : Mazm 119:113
Kita tidak mungkin mengasihi Firman Allah tanpa membenci kejahatan (ayat Mazm 119:113,115,119,128;
lihat cat. --> Ibr 1:9)
[atau ref. Ibr 1:9]
dan tetap memelihara rasa takut yang penuh hormat dan kudus terhadap Allah dan pengadilan-Nya.
[4:8] 2 Full Life : MENDEKATLAH KEPADA ALLAH.
Nas : Yak 4:8
Allah berjanji untuk mendekati semua orang yang berbalik dari dosa, menguduskan hati, dan berseru kepada-Nya dalam pertobatan yang sungguh. Mendekatnya Allah akan mendatangkan kehadiran, kasih karunia, berkat, dan kasih-Nya.