TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Matius 2:6

Konteks
2:6 Dan engkau Betlehem, tanah Yehuda, engkau sekali-kali bukanlah yang terkecil di antara mereka yang memerintah Yehuda, karena dari padamulah akan bangkit seorang pemimpin, yang akan menggembalakan umat-Ku Israel. e "

Matius 2:9

Konteks
2:9 Setelah mendengar kata-kata raja itu, berangkatlah mereka. Dan lihatlah, bintang yang mereka lihat di Timur itu mendahului mereka hingga tiba dan berhenti di atas tempat, di mana Anak itu berada.

Matius 4:23

Konteks
Yesus mengajar dan menyembuhkan banyak orang
4:23 Yesuspun berkeliling di seluruh Galilea; v  Ia mengajar dalam rumah-rumah ibadat w  dan memberitakan Injil x  Kerajaan y  Allah serta melenyapkan segala penyakit 1  dan kelemahan di antara bangsa z  itu.

Matius 4:25

Konteks
4:25 Maka orang banyak berbondong-bondong mengikuti Dia. e  Mereka datang dari Galilea dan dari Dekapolis, dari Yerusalem dan dari Yudea dan dari seberang Yordan.

Matius 21:1

Konteks
Yesus dielu-elukan di Yerusalem
21:1 Ketika Yesus dan murid-murid-Nya telah dekat Yerusalem dan tiba di Betfage yang terletak di Bukit Zaitun, u  Yesus menyuruh dua orang murid-Nya
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[4:23]  1 Full Life : KERAJAAN ALLAH SERTA MELENYAPKAN SEGALA PENYAKIT.

Nas : Mat 4:23

Di dalam kitab-kitab Injil, Kerajaan Allah berkaitan erat dengan penyembuhan, pengadaan mukjizat dan pengusiran setan-setan (Mat 4:23-24; Mat 9:35; 10:7-8; 12:28; Luk 9:1-2; bd. Kis 8:6-7,12). Kerajaan Allah meliputi baik berkat bagi tubuh maupun bagi jiwa

(lihat art. PENYEMBUHAN ILAHI).



TIP #09: Klik ikon untuk merubah tampilan teks alkitab dan catatan hanya seukuran layar atau memanjang. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA