TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Lukas 2:46

Konteks
2:46 Sesudah tiga hari mereka menemukan Dia dalam Bait Allah; Ia sedang duduk di tengah-tengah alim ulama, sambil mendengarkan mereka dan mengajukan pertanyaan-pertanyaan kepada mereka.

Lukas 4:9

Konteks
4:9 Kemudian ia 1  membawa Yesus ke Yerusalem dan menempatkan Dia di bubungan Bait Allah, lalu berkata kepada-Nya: "Jika Engkau Anak Allah, jatuhkanlah diri-Mu dari sini ke bawah,

Lukas 19:47

Konteks
19:47 Tiap-tiap hari Ia mengajar di dalam Bait Allah. e  Imam-imam kepala dan ahli-ahli Taurat serta orang-orang terkemuka dari bangsa Israel berusaha untuk membinasakan Dia, f 

Lukas 21:5

Konteks
Bait Allah akan diruntuhkan
21:5 Ketika beberapa orang berbicara tentang Bait Allah dan mengagumi bangunan itu yang dihiasi dengan batu yang indah-indah dan dengan berbagai-bagai barang persembahan, berkatalah Yesus:

Lukas 21:37

Konteks
21:37 Pada siang hari Yesus mengajar di Bait Allah l  dan pada malam hari Ia keluar m  dan bermalam di gunung yang bernama Bukit Zaitun. n 

Lukas 22:53

Konteks
22:53 Padahal tiap-tiap hari Aku ada di tengah-tengah kamu di dalam Bait Allah, f  dan kamu tidak menangkap Aku. Tetapi inilah saat kamu, g  dan inilah kuasa kegelapan itu. h "
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[4:9]  1 Full Life : IA (IBLIS).

Nas : Luk 4:9

Lihat cat. --> Mat 4:10

[atau ref. Mat 4:10]

mengenai Iblis.



TIP #11: Klik ikon untuk membuka halaman ramah cetak. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA