TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Lukas 1:46

Konteks
Nyanyian pujian Maria
1:46 Lalu kata Maria: "Jiwaku memuliakan Tuhan, b 

Lukas 10:20

Konteks
10:20 Namun demikian janganlah bersukacita 1  karena roh-roh itu takluk kepadamu, tetapi bersukacitalah karena namamu ada terdaftar di sorga. l "

Lukas 11:47

Konteks
11:47 Celakalah kamu, sebab kamu membangun makam nabi-nabi, tetapi nenek moyangmu telah membunuh mereka.

Lukas 12:27

Konteks
12:27 Perhatikanlah bunga bakung, yang tidak memintal dan tidak menenun, namun Aku berkata kepadamu: Salomo dalam segala kemegahannyapun q  tidak berpakaian seindah salah satu dari bunga itu.

Lukas 14:10

Konteks
14:10 Tetapi, apabila engkau diundang, pergilah duduk di tempat yang paling rendah. Mungkin tuan rumah akan datang dan berkata kepadamu: Sahabat, silakan duduk di depan. Dan dengan demikian engkau akan menerima hormat di depan mata semua tamu yang lain.

Lukas 16:15

Konteks
16:15 Lalu Ia berkata kepada mereka: "Kamu membenarkan diri b  di hadapan orang, tetapi Allah mengetahui hatimu. c  Sebab apa yang dikagumi manusia, dibenci oleh Allah.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[10:20]  1 Full Life : JANGANLAH BERSUKACITA.

Nas : Luk 10:20

Kristus memperingatkan para murid bahwa mereka tidak boleh menjadikan kuasa atas setan-setan atau keberhasilan dalam pelayanan sebagai sumber pokok sukacita mereka. Sukacita mereka harus datang dari kenyataan bahwa mereka telah dibebaskan dari dosa dan sedang menuju ke sorga

(lihat cat. --> Mat 7:22;

lihat cat. --> Mat 7:23).

[atau ref. Mat 7:22-23]



TIP #13: Klik ikon untuk membuka halaman teks alkitab dalam format PDF. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA