TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Kisah Para Rasul 6:10

Konteks
6:10 tetapi mereka tidak sanggup melawan hikmatnya dan Roh yang mendorong dia berbicara. y 

Kisah Para Rasul 7:54

Konteks
Stefanus dibunuh -- Saulus hadir
7:54 Ketika anggota-anggota Mahkamah Agama itu mendengar semuanya itu, sangat tertusuk hati y  mereka. Maka mereka menyambutnya dengan gertakan gigi.

Kisah Para Rasul 7:57

Konteks
7:57 Maka berteriak-teriaklah mereka dan sambil menutup telinga serentak menyerbu dia.

Kisah Para Rasul 9:42

Konteks
9:42 Peristiwa itu tersiar di seluruh Yope dan banyak orang menjadi percaya kepada Tuhan. j 

Kisah Para Rasul 20:37

Konteks
20:37 Maka menangislah mereka semua 1  tersedu-sedu dan sambil memeluk Paulus, mereka berulang-ulang mencium dia. n 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[20:37]  1 Full Life : MENANGISLAH MEREKA SEMUA.

Nas : Kis 20:37

Perpisahan ini merupakan suatu teladan persekutuan dan kasih Kristiani yang sangat baik. Paulus telah melayani para penatua di Efesus dengan kepedulian dan perhatian tanpa pamrih. Dia ikut merasakan sukacita dan dukacita mereka sambil melayani mereka dengan air mata dan melalui berbagai pencobaan (ayat Kis 20:19,31). Mereka sangat sedih dan menangis tersedu-sedu karena mengira tidak akan melihatnya kembali (ayat Kis 20:38). Kasih yang mendalam di antara Paulus dengan para penatua ini seharusnya merupakan ciri dari semua orang yang kerja sama dalam iman.



TIP #09: Klik ikon untuk merubah tampilan teks alkitab dan catatan hanya seukuran layar atau memanjang. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA