TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Kisah Para Rasul 27:32

Konteks
27:32 Lalu prajurit-prajurit itu memotong tali sekoci dan membiarkannya hanyut.

Kisah Para Rasul 27:40

Konteks
27:40 Mereka melepaskan tali-tali sauh, g  lalu meninggalkan sauh-sauh itu di dasar laut. Sementara itu mereka mengulurkan tali-tali kemudi, memasang layar topang, supaya angin meniup kapal itu menuju pantai.

Kisah Para Rasul 22:25

Konteks
22:25 Tetapi ketika Paulus ditelentangkan untuk disesah, berkatalah ia kepada perwira yang bertugas: "Bolehkah kamu menyesah seorang warganegara Rum, apalagi tanpa diadili? p "

Kisah Para Rasul 27:17

Konteks
27:17 Dan setelah sekoci itu dinaikkan ke atas kapal, mereka memasang alat-alat penolong dengan meliliti kapal itu dengan tali. Dan karena takut terdampar l  di beting Sirtis, mereka menurunkan layar dan membiarkan kapal itu terapung-apung saja.

Kisah Para Rasul 11:5

Konteks
11:5 "Aku sedang berdoa di kota Yope, tiba-tiba rohku diliputi kuasa ilahi dan aku melihat suatu penglihatan: w  suatu benda berbentuk kain lebar yang bergantung pada keempat sudutnya diturunkan dari langit sampai di depanku.

Kisah Para Rasul 13:25

Konteks
13:25 Dan ketika Yohanes hampir selesai menunaikan tugasnya, x  ia berkata: Aku bukanlah Dia yang kamu sangka, y  tetapi Ia akan datang kemudian dari padaku. Membuka kasut z  dari kaki-Nyapun aku tidak layak.

Kisah Para Rasul 22:30

Konteks
Paulus di hadapan Mahkamah Agama
22:30 Namun kepala pasukan itu ingin mengetahui dengan teliti apa yang dituduhkan orang-orang Yahudi t  kepada Paulus. Karena itu pada keesokan harinya ia menyuruh mengambil Paulus dari penjara u  dan memerintahkan, supaya imam-imam kepala dan seluruh Mahkamah Agama v  berkumpul. Lalu ia membawa Paulus dari markas dan menghadapkannya kepada mereka.

Kisah Para Rasul 12:8

Konteks
12:8 Lalu kata malaikat itu kepadanya: "Ikatlah pinggangmu dan kenakanlah sepatumu!" Iapun berbuat demikian. Lalu malaikat itu berkata kepadanya: "Kenakanlah jubahmu dan ikutlah aku!"

Kisah Para Rasul 27:28

Konteks
27:28 Lalu mereka mengulurkan batu duga, dan ternyata air di situ dua puluh depa dalamnya. Setelah maju sedikit mereka menduga lagi dan ternyata lima belas depa.


TIP #28: Arahkan mouse pada tautan catatan yang terdapat pada teks alkitab untuk melihat catatan ayat tersebut dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA