TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Kisah Para Rasul 2:5

Konteks
2:5 Waktu itu di Yerusalem diam orang-orang Yahudi yang saleh y  dari segala bangsa di bawah kolong langit.

Kisah Para Rasul 2:7

Konteks
2:7 Mereka semua tercengang-cengang z  dan heran, lalu berkata: "Bukankah mereka semua yang berkata-kata itu orang Galilea? a 

Kisah Para Rasul 7:9

Konteks
7:9 Karena iri hati, bapa-bapa leluhur kita menjual Yusuf u  ke tanah Mesir, v  tetapi Allah menyertai dia, w 

Kisah Para Rasul 15:11

Konteks
15:11 Sebaliknya, kita percaya, bahwa oleh kasih karunia e  Tuhan Yesus 1  Kristus kita akan beroleh keselamatan sama seperti mereka juga."

Kisah Para Rasul 18:22

Konteks
18:22 Ia sampai di Kaisarea n  dan setelah naik ke darat dan memberi salam kepada jemaat, ia berangkat ke Antiokhia. o 

Kisah Para Rasul 22:2

Konteks
22:2 Ketika orang banyak itu mendengar ia berbicara dalam bahasa Ibrani, z  makin tenanglah mereka. Ia berkata:

Kisah Para Rasul 22:8

Konteks
22:8 Jawabku: Siapakah Engkau, Tuhan? Kata-Nya: Akulah Yesus, orang Nazaret, o  yang kauaniaya itu.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[15:11]  1 Full Life : OLEH KASIH KARUNIA TUHAN YESUS.

Nas : Kis 15:11

Persoalan yang penting dalam sidang di Yerusalem adalah apakah sunat serta ketaatan kepada hukum Taurat diperlukan untuk keselamatan. Para delegasi berkesimpulan bahwa orang-orang bukan Yahudi diselamatkan karena kasih karunia Tuhan Yesus yang mengampuni dosa mereka serta menjadikan mereka ciptaan baru

(lihat art. IMAN DAN KASIH KARUNIA).

Kasih karunia datang kepada seseorang pada saat ia bertobat dan percaya pada Yesus Kristus sebagai Tuhan dan Juruselamat (Kis 2:38-39). Tanggapan ini terhadap kasih karunia Allah memungkinkan dia menerima kuasa untuk menjadi anak Allah (Yoh 1:12).



TIP #02: Coba gunakan wildcards "*" atau "?" untuk hasil pencarian yang leb?h bai*. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA