TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Keluaran 1:11

Konteks
1:11 Sebab itu pengawas-pengawas rodi k  ditempatkan atas mereka untuk menindas mereka 1  dengan kerja paksa: l  mereka harus mendirikan bagi Firaun kota-kota perbekalan, m  yakni Pitom dan Raamses. n 

Keluaran 12:39

Konteks
12:39 Adonan yang dibawa mereka dari Mesir dibakarlah menjadi roti bundar yang tidak beragi, sebab adonan itu tidak diragi, karena mereka diusir j  dari Mesir dan tidak dapat berlambat-lambat, dan mereka tidak pula menyediakan bekal baginya.

Keluaran 12:34

Konteks
12:34 Lalu bangsa itu mengangkat adonannya, sebelum diragi, dengan tempat adonan a  mereka terbungkus dalam kainnya di atas bahunya.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[1:11]  1 Full Life : PENGAWAS-PENGAWAS RODI ... ATAS MEREKA UNTUK MENINDAS MEREKA.

Nas : Kel 1:11

Allah mengizinkan dan memakai penindasan Israel untuk memisahkan mereka dari penyembahan berhala dan cara hidup tidak bermoral di Mesir, serta mempersiapkan mereka untuk pembebasan ajaib dan hubungan iman dengan-Nya (bd. Yos 24:14; Yeh 23:8).



TIP #14: Gunakan Boks Temuan untuk melakukan penyelidikan lebih jauh terhadap kata dan ayat yang Anda cari. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA