TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Keluaran 1:10

Konteks
1:10 Marilah kita bertindak dengan bijaksana i  terhadap mereka, supaya mereka jangan bertambah banyak lagi dan--jika terjadi peperangan--jangan bersekutu nanti dengan musuh kita dan memerangi kita, lalu pergi dari negeri j  ini."

Keluaran 8:24

Konteks
8:24 TUHAN berbuat demikian; maka datanglah banyak-banyak pikat ke dalam istana Firaun dan ke dalam rumah pegawai-pegawainya dan ke seluruh tanah Mesir; negeri itu menderita karena pikat x  itu.

Keluaran 9:13

Konteks
Tulah ketujuh: hujan es
9:13 Berfirmanlah TUHAN kepada Musa: "Bangunlah pagi-pagi dan berdirilah menantikan Firaun dan katakan kepadanya: Beginilah firman TUHAN, Allah orang Ibrani: Biarkanlah umat-Ku pergi, supaya mereka beribadah s  kepada-Ku.

Keluaran 18:1

Konteks
Yitro mengunjungi Musa
18:1 Kedengaranlah kepada Yitro, j  imam di Midian, k  mertua Musa, segala yang dilakukan Allah kepada Musa dan kepada Israel, umat-Nya, yakni bahwa TUHAN telah membawa orang Israel keluar dari Mesir. l 

Keluaran 25:35

Konteks
25:35 Juga harus ada satu tombol di bawah sepasang cabang yang pertama, yang timbul dari kandil itu, dan satu tombol di bawah yang kedua, dan satu tombol di bawah yang ketiga; demikianlah juga kaubuat keenam cabang yang timbul dari kandil itu.

Keluaran 30:23

Konteks
30:23 "Ambillah rempah-rempah n  pilihan, mur o  tetesan lima ratus syikal, dan kayu manis p  yang harum setengah dari itu, yakni dua ratus lima puluh syikal, dan tebu q  yang baik dua ratus lima puluh syikal,


TIP #29: Klik ikon untuk merubah popup menjadi mode sticky, untuk merubah mode sticky menjadi mode popup kembali. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA