TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Kejadian 5:6

Konteks
5:6 Setelah Set hidup seratus lima tahun, ia memperanakkan Enos 1 . b 

Kejadian 5:9

Konteks
5:9 Setelah Enos hidup sembilan puluh tahun, ia memperanakkan Kenan.

Kejadian 5:12

Konteks
5:12 Setelah Kenan hidup tujuh puluh tahun, ia memperanakkan Mahalaleel. d 

Kejadian 5:15

Konteks
5:15 Setelah Mahalaleel hidup enam puluh lima tahun, ia memperanakkan Yared. e 

Kejadian 5:18

Konteks
5:18 Setelah Yared hidup seratus enam puluh dua tahun, ia memperanakkan Henokh. f 

Kejadian 5:25

Konteks
5:25 Setelah Metusalah hidup seratus delapan puluh tujuh tahun, ia memperanakkan Lamekh. k 

Kejadian 8:10

Konteks
8:10 Ia menunggu tujuh hari lagi, kemudian dilepaskannya pula burung merpati itu dari bahtera;

Kejadian 11:12

Konteks
11:12 Setelah Arpakhsad hidup tiga puluh lima tahun, ia memperanakkan Selah. f 

Kejadian 11:16

Konteks
11:16 Setelah Eber hidup tiga puluh empat tahun, ia memperanakkan Peleg. h 

Kejadian 11:20

Konteks
11:20 Setelah Rehu hidup tiga puluh dua tahun, ia memperanakkan Serug. j 

Kejadian 11:24

Konteks
11:24 Setelah Nahor hidup dua puluh sembilan tahun, ia memperanakkan Terah. l 

Kejadian 12:14

Konteks
12:14 Sesudah Abram masuk ke Mesir, orang Mesir itu melihat, bahwa perempuan k  itu sangat cantik,

Kejadian 18:33

Konteks
18:33 Lalu pergilah h  TUHAN, setelah Ia selesai berfirman i  kepada Abraham; dan kembalilah Abraham ke tempat tinggalnya. j 

Kejadian 23:1

Konteks
Sara mati dan dikuburkan
23:1 Sara hidup seratus dua puluh tujuh tahun lamanya; itulah umur Sara.

Kejadian 23:3

Konteks
23:3 Sesudah itu Abraham bangkit dan meninggalkan isterinya yang mati itu, lalu berkata kepada bani Het: d 

Kejadian 25:17

Konteks
25:17 Umur Ismael ialah seratus tiga puluh tujuh tahun. Sesudah itu ia meninggal. Ia mati dan dikumpulkan kepada kaum leluhurnya 2 . k 

Kejadian 29:14

Konteks
29:14 Kata Laban kepadanya: "Sesungguhnya engkau sedarah sedaging q  dengan aku." Maka tinggallah Yakub padanya genap sebulan lamanya.

Kejadian 32:3

Konteks
32:3 Sesudah itu Yakub menyuruh utusannya v  berjalan lebih dahulu mendapatkan Esau, w  kakaknya, ke tanah Seir, x  daerah Edom. y 

Kejadian 33:7

Konteks
33:7 Mendekat jugalah Lea beserta anak-anaknya, i  dan merekapun sujud. j  Kemudian mendekatlah Yusuf beserta Rahel, k  dan mereka juga sujud.

Kejadian 35:13

Konteks
35:13 Lalu naiklah a  Allah meninggalkan Yakub dari tempat Ia berfirman kepadanya.

Kejadian 38:6

Konteks
38:6 Sesudah itu Yehuda mengambil bagi Er, anak sulungnya, seorang isteri, yang bernama Tamar 3 . f 

Kejadian 38:30

Konteks
38:30 Sesudah itu keluarlah saudaranya laki-laki yang tangannya telah berikat benang kirmizi z  itu, lalu kepadanya diberi nama Zerah. a 

Kejadian 41:1

Konteks
Mimpi Firaun
41:1 Setelah lewat dua tahun lamanya, bermimpilah i  Firaun 4 , bahwa ia berdiri di tepi sungai Nil. j 

Kejadian 41:31

Konteks
41:31 Sesudah itu akan tidak kelihatan lagi bekas-bekas kelimpahan di negeri ini karena kelaparan itu, sebab sangat hebatnya kelaparan itu.

Kejadian 42:26

Konteks
42:26 Sesudah itu merekapun memuat gandum itu ke atas keledai q  mereka, lalu berangkat dari situ.

Kejadian 43:28

Konteks
43:28 Jawab mereka: "Hambamu, ayah kami, z  ada selamat; ia masih hidup." Sesudah itu berlututlah a  mereka dan sujud. b 

Kejadian 45:14

Konteks
45:14 Lalu dipeluknyalah leher Benyamin, adiknya itu, dan menangislah ia, dan menangis pulalah Benyamin p  pada bahu Yusuf. q 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[5:6]  1 Full Life : SET ... MEMPERANAKKAN ENOS.

Nas : Kej 5:6

"Memperanakkan" bisa berarti "adalah nenek moyang" (juga dalam Kej 7-26). Jadi silsilah ini, seperti halnya silsilah lainnya dalam Alkitab, tidak bermaksud mencatat nama setiap orang dalam garis keturunan itu.

[25:17]  2 Full Life : ISMAEL ... DIKUMPULKAN KEPADA KAUM LELUHURNYA.

Nas : Kej 25:17

Pernyataan ini memberikan gagasan bahwa Ismael percaya kepada Allah dan menerima warisan rohani dari ayahnya dan semua orang yang mati di dalam iman

(lihat cat. --> Kej 25:8 sebelumnya).

[atau ref. Kej 25:8]

[38:6]  3 Full Life : TAMAR.

Nas : Kej 38:6

Ketika suami Tamar wafat (ayat Kej 38:7), dia belum mempunyai anak. Ia merindukan seorang anak untuk melanjutkan nama keluarganya dan untuk menghasilkan keturunan (ayat Kej 38:8).

[41:1]  4 Full Life : SETELAH LEWAT DUA TAHUN LAMANYA, BERMIMPILAH FIRAUN.

Nas : Kej 41:1

Pasal Kej 41:1-57 menunjukkan Allah sedang bekerja di dalam kehidupan Firaun dan Yusuf untuk mengendalikan masa depan bangsa-bangsa dan menyediakan tempat bagi umat pilihan-Nya. Semua bangsa tunduk pada campur tangan Allah dan penguasaan-Nya yang langsung.



TIP #14: Gunakan Boks Temuan untuk melakukan penyelidikan lebih jauh terhadap kata dan ayat yang Anda cari. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA