TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Kejadian 11:6

Konteks
11:6 dan Ia berfirman: "Mereka ini satu bangsa dengan satu bahasa u  untuk semuanya. Ini barulah permulaan usaha mereka; mulai dari sekarang apapun juga yang mereka rencanakan, tidak ada yang tidak akan dapat terlaksana.

Kejadian 23:6

Konteks
23:6 "Dengarlah kepada kami, tuanku. Tuanku ini seorang raja agung g  di tengah-tengah kami; jadi kuburkanlah isterimu yang mati itu dalam kuburan kami yang terpilih, tidak akan ada seorangpun dari kami yang menolak menyediakan kuburannya bagimu untuk menguburkan isterimu yang mati itu."

Kejadian 38:18

Konteks
38:18 Tanyanya: "Apakah tanggungan yang harus kuberikan kepadamu?" Jawab perempuan itu: "Cap meteraimu h  serta kalungmu dan tongkat i  yang ada di tanganmu itu." Lalu diberikannyalah semuanya itu kepadanya, maka ia menghampirinya. Perempuan itu mengandung dari padanya. j 

Kejadian 39:9

Konteks
39:9 bahkan di rumah ini ia tidak lebih besar kuasanya dari padaku, s  dan tiada yang tidak diserahkannya kepadaku selain dari pada engkau, sebab engkau isterinya. Bagaimanakah mungkin aku melakukan kejahatan yang besar ini dan berbuat dosa terhadap Allah 1 ? t "
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[39:9]  1 Full Life : BERBUAT DOSA TERHADAP ALLAH.

Nas : Kej 39:9

Semua dosa, termasuk dosa terhadap integritas pernikahan (yaitu zina), pada dasarnya merupakan dosa terhadap Allah (bd. Mazm 51:6). Raja Daud kemudian belajar kenyataan ini dengan cara yang pahit melalui hukuman Allah yang terus-menerus atas hidup dan keluarganya

(lihat cat. --> Kel 20:14).

[atau ref. Kel 20:14]



TIP #14: Gunakan Boks Temuan untuk melakukan penyelidikan lebih jauh terhadap kata dan ayat yang Anda cari. [SEMUA]
dibuat dalam 0.10 detik
dipersembahkan oleh YLSA