
  Boks Temuan
 
    	 
        	                    Ayub 36:11-12
                                                            	Konteks
                                                  
                            						                        	                        	36:11 Jikalau mereka mendengar dan takluk,
 h  maka mereka hidup mujur
 i  sampai akhir hari-hari mereka dan senang
 j  sampai akhir tahun-tahun mereka.
                                             	                			                                                                                                                  
                            						                        	                        	
36:12 Tetapi, jikalau mereka tidak mendengar, maka mereka akan mati oleh lembing,
 k  dan binasa dalam kebebalan.
 l