Yeremia 23:22
Konteks23:22 Sekiranya mereka hadir dalam dewan musyawarah-Ku, z niscayalah mereka akan mengabarkan a firman-Ku kepada umat-Ku, membawa mereka kembali b dari tingkah langkahnya yang jahat dan dari perbuatan-perbuatannya c yang jahat.
Kisah Para Rasul 9:6
Konteks9:6 Tetapi bangunlah dan pergilah ke dalam kota, di sana akan dikatakan kepadamu, apa yang harus kauperbuat. k "





