TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Imamat 1:5

Konteks
1:5 Kemudian haruslah ia menyembelih n  lembu o  itu 1  di hadapan TUHAN, dan anak-anak p  Harun, imam-imam itu, harus mempersembahkan darah lembu itu dan menyiramkannya pada sekeliling q  mezbah yang di depan pintu Kemah Pertemuan.

Imamat 10:7

Konteks
10:7 Janganlah kamu pergi dari depan pintu Kemah Pertemuan, x  supaya jangan kamu mati, karena minyak urapan y  TUHAN ada di atasmu." Mereka melakukan sesuai dengan perkataan Musa.

Imamat 13:4

Konteks
13:4 Tetapi jikalau yang ada t  pada kulitnya itu hanya panau putih dan tidak kelihatan lebih dalam dari kulit, dan bulunya tidak berubah menjadi putih, imam harus mengurung orang itu tujuh hari u  lamanya.

Imamat 21:12

Konteks
21:12 Janganlah ia keluar dari tempat kudus, c  supaya jangan dilanggarnya kekudusan tempat kudus Allahnya, karena minyak d  urapan Allahnya, yang menandakan bahwa ia telah dikhususkan, ada di atas kepalanya; Akulah TUHAN.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[1:5]  1 Full Life : MENYEMBELIH LEMBU ITU.

Nas : Im 1:5

Lihat cat. --> Im 9:8.

[atau ref. Im 9:8]



TIP #09: Klik ikon untuk merubah tampilan teks alkitab dan catatan hanya seukuran layar atau memanjang. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA