TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Imamat 16:29

Konteks
16:29 Inilah yang harus menjadi ketetapan a  untuk selama-lamanya bagi kamu, yakni pada bulan yang ketujuh, pada tanggal sepuluh bulan itu b  kamu harus merendahkan diri dengan berpuasa c  dan janganlah kamu melakukan sesuatu pekerjaan, d  baik orang Israel e  asli maupun orang asing yang tinggal di tengah-tengahmu.

Imamat 17:15

Konteks
17:15 Dan setiap orang yang makan bangkai k  atau sisa mangsa binatang buas, l  baik ia orang Israel asli maupun orang asing, haruslah mencuci pakaiannya, membasuh tubuhnya dengan air m  dan ia menjadi najis sampai matahari terbenam, n  barulah ia menjadi tahir.

Imamat 19:34

Konteks
19:34 Orang asing yang tinggal padamu harus sama bagimu seperti orang Israel asli s  dari antaramu, kasihilah dia seperti dirimu sendiri 1 , t  karena kamu juga orang asing u  dahulu di tanah Mesir; v  Akulah TUHAN, Allahmu.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[19:34]  1 Full Life : KASIHILAH DIA SEPERTI DIRIMU SENDIRI.

Nas : Im 19:34

Mengasihi sesama termasuk mengasihi orang asing dan orang asing yang menetap di lingkungan kita. Yesus menekankan hal yang sama dalam perumpamaan Orang Samaria yang Baik (Luk 10:25-37). Allah sendiri mengasihi umat-Nya ketika masih asing, dan Dia mengharapkan agar kita bersikap sama. Dialah Allah yang ingin memberkati semua bangsa yang ada di dunia ini (Kej 12:3; Yoh 3:16).



TIP #01: Selamat Datang di Antarmuka dan Sistem Belajar Alkitab SABDA™!! [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA