

[4:9] 1 Full Life : SEPERTI NASIB RAKYAT, DEMIKIANLAH NASIB IMAM.
Nas : Hos 4:9
Daripada menuntun umat itu di jalan kebenaran dan keadilan, para imam mengikuti umat itu, sambil memberitakan hal-hal yang ingin mereka dengar dan tidak lagi menegur dosa-dosa mereka. Karena itu Allah akan menghukum baik para pemimpin rohani maupun umat itu karena kefasikan mereka.