TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Hakim-hakim 6:35

Konteks
6:35 Juga dikirimnya pesan kepada seluruh suku Manasye dan orang-orang inipun dikerahkan untuk mengikuti dia. Dikirimnya pula pesan kepada suku Asyer, l  Zebulon dan Naftali, m  dan orang-orang inipun maju untuk menggabungkan diri dengan mereka. n 

Hakim-hakim 8:5

Konteks
8:5 Dan berkatalah ia kepada orang-orang Sukot: q  "Tolong berikan beberapa roti untuk rakyat yang mengikuti aku ini, sebab mereka telah lelah, r  dan aku sedang mengejar Zebah dan Salmuna, s  raja-raja Midian."

Hakim-hakim 9:4

Konteks
9:4 Sesudah itu mereka memberikan kepadanya tujuh puluh uang perak dari kuil Baal-Berit, n  lalu Abimelekh memberi perak itu sebagai upah kepada petualang-petualang o  dan orang-orang nekat supaya mengikuti dia.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[9:4]  1 Full Life : ABIMELEKH ... MEMBUNUH SAUDARA-SAUDARANYA ... TUJUH PULUH ORANG.

Nas : Hak 9:4-5

Tragedi besar yang terjadi dalam keluarga Gideon ini disebabkan oleh poligaminya (Hak 8:30-31). Gundiknya di Sikhem telah melahirkan Abimelekh yang kemudian membunuh tujuh puluh saudaranya. Gideon memiliki kemampuan memimpin di medan peperangan, tetapi bukan di rumah tangga. Allah, sebaliknya, sangat mementingkan keluarga. Di bawah perjanjian yang baru Ia memerintahkan agar jangan mengangkat seorang menjadi penilik jemaat apabila ia tidak bisa mengatur keluarganya dengan baik (1Tim 3:1-5)



TIP #28: Arahkan mouse pada tautan catatan yang terdapat pada teks alkitab untuk melihat catatan ayat tersebut dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA