TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Hakim-hakim 2:23--3:1

Konteks
2:23 Demikianlah TUHAN membiarkan bangsa-bangsa itu tinggal dengan tidak segera menghalau mereka; mereka tidak diserahkan-Nya ke dalam tangan Yosua. p 
Bangsa-bangsa asli yang dibiarkan tinggal di Kanaan
3:1 Inilah bangsa-bangsa yang dibiarkan TUHAN tinggal untuk mencobai q  orang Israel itu dengan perantaraan mereka, yakni semua orang Israel yang tidak mengenal perang Kanaan.

Hakim-hakim 4:13

Konteks
4:13 dikerahkannyalah segala keretanya, sembilan ratus kereta u  besi, dan seluruh rakyat yang bersama-sama dengan dia, dari Haroset-Hagoyim ke sungai Kison. v 

Hakim-hakim 6:14

Konteks
6:14 Lalu berpalinglah TUHAN kepadanya 1  dan berfirman: "Pergilah dengan kekuatanmu g  ini dan selamatkanlah h  orang Israel dari cengkeraman orang Midian. Bukankah Aku mengutus engkau!"

Hakim-hakim 6:30

Konteks
6:30 Sesudah itu berkatalah orang-orang kota itu kepada Yoas: "Bawalah anakmu itu ke luar; dia harus mati, karena ia telah merobohkan mezbah c  Baal dan karena ia telah menebang tiang berhala yang di dekatnya."

Hakim-hakim 9:6

Konteks
9:6 Kemudian berkumpullah seluruh warga kota Sikhem dan seluruh Bet-Milo; s  mereka pergi menobatkan Abimelekh menjadi raja dekat pohon tarbantin t  di tugu peringatan yang di Sikhem.

Hakim-hakim 9:35

Konteks
9:35 Ketika Gaal bin Ebed pergi ke luar dan berdiri di depan pintu gerbang x  kota itu, Abimelekh kebetulan bangun dari tempat penghadangannya y  beserta rakyat yang bersama-sama dengan dia.

Hakim-hakim 10:8

Konteks
10:8 Dalam tahun itu juga orang Israel ditindas dan diinjak mereka; delapan belas tahun lamanya mereka memperlakukan demikian semua orang Israel yang di seberang sungai Yordan di tanah orang Amori yang di Gilead. e 

Hakim-hakim 18:22

Konteks
18:22 Ketika mereka telah jauh dari rumah Mikha, dikerahkanlah orang-orang dari rumah-rumah yang di dekat rumah Mikha dan orang-orang itu mengejar bani Dan itu.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[6:14]  1 Full Life : BERPALINGLAH TUHAN KEPADANYA.

Nas : Hak 6:14

Rupanya "Tuhan" di sini adalah sama dengan "malaikat Tuhan" (ayat Hak 6:12). Para teolog menyebutkan penampakan ini teofani, yaitu manifestasi Allah dalam rupa manusia (bd. ayat Hak 6:22;

lihat cat. --> Kej 12:7;

[atau ref. Kej 12:7]

lihat art. PARA MALAIKAT DAN MALAIKAT TUHAN).



TIP #30: Klik ikon pada popup untuk memperkecil ukuran huruf, ikon pada popup untuk memperbesar ukuran huruf. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA