TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Hakim-hakim 1:24

Konteks
1:24 Ketika pengintai-pengintai itu melihat seorang keluar dari kota itu, maka berkatalah mereka kepadanya: "Tolong tunjukkan bagaimana kami dapat memasuki kota ini, maka kami akan memperlakukan engkau sebagai sahabat. l "

Hakim-hakim 3:3

Konteks
3:3 Yang tinggal ialah kelima r  raja kota orang Filistin s  dan semua orang Kanaan, orang Sidon dan orang Hewi, t  yang mendiami pegunungan Libanon, dari gunung Baal-Hermon u  sampai ke jalan yang menuju ke Hamat. v 

Hakim-hakim 11:19-20

Konteks
11:19 Lalu orang Israel mengirim utusan b  kepada Sihon, raja orang Amori, raja di Hesybon, c  dan orang Israel meminta kepadanya: Izinkanlah kiranya kami berjalan melalui negerimu ini sampai ke tempat d  yang kami tuju. 11:20 Tetapi Sihon tidak percaya kepada orang Israel yang hendak berjalan melalui daerahnya itu, maka dikumpulkannyalah seluruh rakyatnya. Ia berkemah di Yahas, lalu berperang melawan orang Israel. e 


TIP #21: Untuk mempelajari Sejarah/Latar Belakang kitab/pasal Alkitab, gunakan Boks Temuan pada Tampilan Alkitab. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA