TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Daniel 3:16

Konteks
3:16 Lalu Sadrakh, Mesakh dan Abednego l  menjawab raja Nebukadnezar: "Tidak ada gunanya kami memberi jawab kepada tuanku dalam hal ini.

Daniel 5:22

Konteks
5:22 Tetapi tuanku, Belsyazar, anaknya, tidak merendahkan diri, y  walaupun tuanku mengetahui semuanya ini 1 .

Daniel 10:4

Konteks
10:4 Pada hari kedua puluh empat bulan pertama, ketika aku ada di tepi u  sungai besar, yakni sungai Tigris, v 

Daniel 11:1

Konteks
11:1 seperti dahulu aku juga mendampinginya untuk menguatkan dan menyokongnya, yakni pada tahun pertama pemerintahan Darius, k  orang Media itu."

Daniel 11:31

Konteks
11:31 Tentaranya akan muncul, mereka akan menajiskan tempat kudus, benteng itu, menghapuskan korban sehari-hari r  dan menegakkan kekejian yang membinasakan. s 

Daniel 12:11

Konteks
12:11 Sejak dihentikan korban m  sehari-hari dan ditegakkan dewa-dewa kekejian yang membinasakan n  itu ada seribu dua ratus dan sembilan puluh hari. o 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[5:22]  1 Full Life : TIDAK MERENDAHKAN DIRI WALAUPUN TUANKU MENGETAHUI SEMUANYA INI.

Nas : Dan 5:22

Daniel mengingatkan Belsyazar bagaimana Allah merendahkan Nebukadnezar. Sekalipun Belsyazar pasti telah mendengar tentang peristiwa tragis ini, ia menolak untuk menarik pelajaran daripadanya. Pencemaran benda-benda kudus Tuhan merupakan tindakan yang sengaja menentang Allah yang hidup. Sedikit sekali orang yang menarik pelajaran dari sejarah. Kesetiaan kepada hal-hal dari dunia ini -- keinginan daging, keinginan mata, dan keangkuhan hidup serta kemandirian (bd. 1Yoh 2:15-17;

lihat art. HUBUNGAN ORANG KRISTEN DENGAN DUNIA)

-- menuntun mereka pada jalan lebar menuju kebinasaan yang telah ditempuh banyak orang sebelum mereka (bd. Mat 7:13-14).



TIP #19: Centang "Pencarian Tepat" pada Pencarian Universal untuk pencarian teks alkitab tanpa keluarga katanya. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA