TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Bilangan 5:4

Konteks
5:4 Maka orang Israel berbuat demikian, mereka menyuruh orang-orang itu meninggalkan tempat perkemahan; seperti yang difirmankan TUHAN kepada Musa, demikianlah diperbuat orang Israel.

Bilangan 12:15

Konteks
12:15 Jadi dikucilkanlah Miryam ke luar tempat perkemahan d  tujuh hari e  lamanya, dan bangsa itu tidak berangkat sebelum Miryam diterima kembali.

Bilangan 14:44

Konteks
14:44 Meskipun demikian, mereka nekat naik v  ke puncak gunung itu, tetapi tabut perjanjian TUHAN dan Musa juga tidaklah meninggalkan tempat perkemahan. w 

Bilangan 19:3

Konteks
19:3 Dan haruslah kamu memberikannya kepada imam Eleazar, z  maka lembu itu harus dibawa ke luar tempat perkemahan, a  lalu disembelih di depan imam.

Bilangan 31:24

Konteks
31:24 Lagipula kamu harus mencuci pakaianmu pada hari yang ketujuh, supaya kamu tahir, m  dan kemudian bolehlah kamu masuk ke tempat perkemahan. n "

Bilangan 32:20-21

Konteks
32:20 Lalu berkatalah Musa kepada mereka: "Jika kamu hendak berbuat demikian, jika kamu hendak mempersenjatai diri 1  untuk berperang r  di hadapan TUHAN, 32:21 dan setiap orang dari kamu yang telah bersenjata hendak menyeberangi sungai Yordan di hadapan TUHAN, sampai Ia menghalau musuh-musuh-Nya dari hadapan-Nya, s 

Bilangan 32:42--33:1

Konteks
32:42 Nobah pergi merebut Kenat h  dengan segala anak kotanya dan menamainya Nobah i  menurut namanya sendiri. j 
Tempat-tempat persinggahan orang Israel di padang gurun
33:1 Inilah tempat-tempat persinggahan k  orang Israel, setelah mereka keluar dari tanah Mesir, l  pasukan demi pasukan, di bawah pimpinan Musa dan Harun; m 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[32:20]  1 Full Life : JIKA KAMU HENDAK MEMPERSENJATAI DIRI.

Nas : Bil 32:20

Musa akan mengizinkan suku Ruben dan Gad menetap di bagian timur Sungai Yordan hanya bila mereka berjanji akan membantu suku-suku yang lain dalam menaklukkan Kanaan. Akan dipandang sebagai dosa besar jikalau mereka mengutamakan kepentingan sendiri sedangkan yang lain berperang demi Tuhan (ayat Bil 32:23).



TIP #21: Untuk mempelajari Sejarah/Latar Belakang kitab/pasal Alkitab, gunakan Boks Temuan pada Tampilan Alkitab. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA