
Boks Temuan
Bilangan 1:32-33
Konteks
1:32 Dari anak-anak Yusuf, keturunan Efraim. Nama semua laki-laki yang berusia 20 tahun atau lebih dan sanggup berperang telah didaftar menurut keluarga dan suku mereka.
1:33 Laki-laki yang dihitung dari suku Efraim berjumlah 40.500 orang.