TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Ayub 36:26

Konteks
36:26 Sesungguhnya, Allah itu besar, tidak tercapai oleh pengetahuan q  kita, jumlah tahun-Nya tidak dapat diselidiki. r 

Ayub 5:27

Konteks
5:27 Sesungguhnya, semuanya itu telah kami selidiki, memang demikianlah adanya; dengarkanlah n  dan camkanlah itu! o "

Ayub 39:8

Konteks
39:8 (39-11) ia menjelajah gunung-gunung c  padang rumputnya, dan mencari apa saja yang hijau.

Ayub 28:27

Konteks
28:27 ketika itulah Ia melihat hikmat, lalu memberitakannya, menetapkannya, bahkan menyelidikinya; d 

Ayub 34:24

Konteks
34:24 orang-orang yang perkasa j  diremukkan-Nya k  dengan tidak diperiksa, dan orang-orang lain diangkat-Nya ganti l  mereka.

Ayub 10:6

Konteks
10:6 sehingga Engkau mencari-cari kesalahanku, dan mengusut dosaku, z 

Ayub 28:3

Konteks
28:3 Orang menyudahi kegelapan, m  dan batu diselidikinya sampai sedalam-dalamnya, di dalam kekelaman dan kelam pekat. n 

Ayub 5:9

Konteks
5:9 Ia melakukan perbuatan-perbuatan yang besar w  dan yang tak terduga, x  serta keajaiban-keajaiban yang tak terbilang y  banyaknya;

Ayub 8:8

Konteks
8:8 Bertanya-tanyalah tentang orang-orang zaman w  dahulu, dan perhatikanlah apa yang diselidiki para nenek moyang.

Ayub 9:10

Konteks
9:10 yang melakukan perbuatan-perbuatan besar o  yang tidak terduga, dan keajaiban-keajaiban yang tidak terbilang p  banyaknya.

Ayub 11:7

Konteks
11:7 Dapatkah engkau memahami s  hakekat Allah, menyelami batas-batas kekuasaan Yang Mahakuasa?

Ayub 7:18

Konteks
7:18 dan Kaudatangi setiap pagi, z  dan Kauuji a  setiap saat? b 

Ayub 34:23

Konteks
34:23 Karena bagi manusia Ia tidak menentukan waktu h  untuk datang menghadap Allah supaya diadili, i 

Ayub 11:11

Konteks
11:11 Karena Ia mengenal penipu dan melihat kejahatan tanpa mengamat-amatinya. a 

Ayub 29:16

Konteks
29:16 aku menjadi bapa bagi orang miskin, i  dan perkara j  orang yang tidak kukenal, k  kuselidiki.

Ayub 7:20

Konteks
7:20 Kalau aku berbuat dosa 1 , apakah yang telah kulakukan terhadap Engkau, e  ya Penjaga manusia? Mengapa Engkau menjadikan aku sasaran-Mu, f  sehingga aku menjadi beban bagi diriku? g 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[7:20]  1 Full Life : KALAU AKU BERBUAT DOSA.

Nas : Ayub 7:20

Ayub mempertimbangkan kemungkinan bahwa pendapat teman-temannya itu benar, bahwa Allah marah kepadanya karena suatu pelanggaran yang tidak disadarinya. Yang tidak diketahui Ayub ialah bahwa Allah memang sedang mengawasinya, bukan dengan murka, tetapi dengan belas kasihan dan kekaguman. Sekalipun dicobai hingga batas kekuatannya, Ayub tetap menolak untuk mengutuk Allah (bd. Ayub 2:9) dan dengan demikian kuasa penebusan Allah ditinggikan. Ketika tiba saatnya, ketika ujian sudah berakhir, Allah menyatakan perkenan-Nya di depan umum (Ayub 42:8).



TIP #34: Tip apa yang ingin Anda lihat di sini? Beritahu kami dengan klik "Laporan Masalah/Saran" di bagian bawah halaman. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA