TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Amsal 6:16

Konteks
6:16 Enam perkara ini yang dibenci b  TUHAN, bahkan, tujuh perkara yang menjadi kekejian bagi hati-Nya:

Amsal 6:31

Konteks
6:31 Dan kalau ia tertangkap, haruslah ia membayar kembali tujuh kali lipat, s  segenap harta isi rumahnya harus diserahkan.

Amsal 9:1

Konteks
Undangan hikmat dan undangan kebodohan
9:1 Hikmat telah mendirikan o  rumahnya, menegakkan ketujuh tiangnya,

Amsal 24:15-16

Konteks
24:15 Jangan mengintai kediaman orang benar seperti orang fasik, jangan merusak rumahnya. 24:16 Sebab tujuh kali orang benar jatuh, namun ia bangun kembali 1 , tetapi orang fasik akan roboh dalam bencana. l 

Amsal 26:16

Konteks
26:16 Si pemalas menganggap dirinya lebih bijak dari pada tujuh orang yang menjawab dengan bijaksana.

Amsal 26:25

Konteks
26:25 Kalau ia ramah, v  janganlah percaya padanya, karena tujuh kekejian ada dalam hatinya. w 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[24:16]  1 Full Life : ORANG BENAR ... BANGUN KEMBALI.

Nas : Ams 24:16

Apabila kesengsaraan, pencobaan, dan kemalangan terjadi dalam hidup orang benar, mereka akan bangun kembali karena kasih karunia Allah mengangkat mereka

(lihat cat. --> Ams 24:10 sebelumnya).

[atau ref. Ams 24:10]

Allah tidak menjamin hidup tanpa kesukaran, tetapi Dia menjanjikan akan memelihara kita apa pun yang terjadi. "Dalam segala hal kami ditindas, namun tidak terjepit; kami habis akal, namun tidak putus asa; kami dianiaya, namun tidak ditinggalkan sendirian; kami dihempaskan, namun tidak binasa" (2Kor 4:8-9;

lihat cat. --> 2Kor 4:7).

[atau ref. 2Kor 4:7]



TIP #12: Klik ikon untuk membuka halaman teks alkitab saja. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA