Kisah Para Rasul 12:21
Konteks12:21 Dan pada suatu hari yang ditentukan, Herodes mengenakan pakaian kerajaan, lalu duduk di atas takhta dan berpidato kepada mereka.
Kisah Para Rasul 12:23
Konteks12:23 Dan seketika itu juga ia ditampar m malaikat n Tuhan karena ia tidak memberi hormat kepada Allah; ia mati dimakan cacing-cacing.