TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

2 Tawarikh 22:1

Konteks
Raja Ahazia
22:1 Lalu penduduk l  Yerusalem m  mengangkat Ahazia, anaknya yang bungsu, menjadi raja menggantikan dia, karena semua anaknya yang lebih tua umurnya telah dibunuh oleh gerombolan n  yang datang ke tempat perkemahan bersama-sama orang-orang Arab. Dengan demikian Ahazia, anak Yoram raja Yehuda, menjadi raja.

2 Tawarikh 22:8

Konteks
22:8 Sementara Yehu melakukan penghukuman atas keluarga Ahab, t  ia menjumpai pembesar-pembesar Yehuda dan anak-anak saudara-saudara Ahazia, yang melayani Ahazia. Juga mereka dibunuhnya.

2 Tawarikh 21:4

Konteks
21:4 Sesudah Yoram memegang pemerintahan s  atas kerajaan ayahnya dan merasa dirinya kuat, ia membunuh dengan pedang semua saudaranya t  dan juga beberapa pembesar Israel.

2 Tawarikh 21:17

Konteks
21:17 Maka mereka maju melawan Yehuda, memasukinya dan mengangkut segala harta milik yang terdapat di dalam istana raja sebagai jarahan, juga anak-anak dan isteri-isterinya, sehingga tidak ada seorang anak yang tinggal padanya kecuali Yoahas, anaknya yang bungsu. i 


TIP #20: Untuk penyelidikan lebih dalam, silakan baca artikel-artikel terkait melalui Tab Artikel. [SEMUA]
dibuat dalam 0.06 detik
dipersembahkan oleh YLSA