TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

2 Raja-raja 23:6

Konteks
23:6 Dibawanyalah tiang-tiang berhala dari rumah TUHAN ke luar kota Yerusalem, ke sungai Kidron, t  lalu dibakarnya di situ dan ditumbuknya halus-halus menjadi abu, u  kemudian dicampakkannyalah abunya ke atas kuburan v  rakyat jelata. w 

2 Raja-raja 23:15

Konteks
23:15 Juga mezbah o  yang ada di Betel, bukit pengorbanan yang dibuat oleh Yerobeam p  bin Nebat yang mengakibatkan orang Israel berdosa, mezbah dan bukit pengorbanan itupun dirobohkannya dan batu-batunya dipecahkannya, lalu ditumbuknya halus-halus menjadi abu, dan dibakarnyalah tiang berhala.

2 Raja-raja 4:42

Konteks
Memberi makan seratus orang
4:42 Datanglah seseorang dari Baal-Salisa z  dengan membawa bagi abdi Allah roti hulu hasil, yaitu dua puluh roti a  jelai b  serta gandum baru 1  dalam sebuah kantong. Lalu berkatalah Elisa: "Berilah itu kepada orang-orang ini, supaya mereka makan."
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[4:42]  1 Full Life : MEMBAWA BAGI ABDI ALLAH ... GANDUM BARU.

Nas : 2Raj 4:42

Rupanya orang yang datang dari Baal-Salisa menolak untuk memberikan persembahannya kepada para imam dan suku Lewi yang buruk akhlaknya (1Raj 12:28-31); sebaliknya, karena dirinya seorang saleh, ia membawa persembahannya kepada nabi-nabi Tuhan yang sejati, mereka yang setia kepada firman dan tugas-tugas perjanjian.



TIP #26: Perkuat kehidupan spiritual harian Anda dengan Bacaan Alkitab Harian. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA