TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

1 Tawarikh 9:1

Konteks
Daftar penduduk Yerusalem
9:1 Seluruh orang Israel 1  y  telah terdaftar dalam silsilah; mereka tertulis dalam kitab raja-raja Israel, sedang orang Yehuda telah diangkut ke dalam pembuangan ke Babel z  oleh karena perbuatan mereka yang tidak setia. a 

1 Tawarikh 14:8

Konteks
Daud memukul kalah orang Filistin
14:8 Ketika didengar orang Filistin, bahwa Daud telah diurapi menjadi raja atas seluruh Israel, l  maka majulah semua orang Filistin untuk menangkap Daud. Tetapi Daud mendengar hal itu, lalu majulah ia menghadapi mereka.

1 Tawarikh 29:12

Konteks
29:12 Sebab kekayaan dan kemuliaan y  berasal dari pada-Mu dan Engkaulah yang berkuasa z  atas segala-galanya; dalam tangan-Mulah kekuatan dan kejayaan; dalam tangan-Mulah kuasa membesarkan dan mengokohkan segala-galanya.

1 Tawarikh 29:23

Konteks
29:23 Kemudian duduklah n  Salomo sebagai raja menggantikan Daud, ayahnya, di atas takhta o  yang ditetapkan TUHAN; ia mendapat kemujuran, sehingga setiap orang Israel mendengarkan perkataannya.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[9:1]  1 Full Life : SELURUH ORANG ISRAEL.

Nas : 1Taw 9:1

Pasal 1Taw 9:1-44 memperhatikan seluruh masyarakat umat Allah (yaitu "seluruh Israel") setelah mereka kembali dari pembuangan di Babel, sambil menekankan kesinambungan mereka dengan Israel sebelum pembuangan (bd. pasal Neh 9:1-38). Ayat pertama ini memberikan alasan bagi tawanan mereka, sedangkan sisa pasal ini membahas "para imam, orang-orang Lewi dan para budak di Bait Allah" (ayat 1Taw 9:2) yang ditugaskan Allah untuk memulihkan tatanan penyembahan sejati yang telah hilang selama pembuangan.



TIP #11: Klik ikon untuk membuka halaman ramah cetak. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA