1 Samuel 4:21
Konteks4:21 Ia menamai anak itu Ikabod 1 , n katanya: "Telah lenyap kemuliaan o dari Israel" --karena tabut Allah sudah dirampas dan karena mertuanya dan suaminya.
1 Samuel 13:12
Konteks13:12 maka pikirku: Sebentar lagi orang Filistin akan menyerang aku di Gilgal, v padahal aku belum memohonkan belas kasihan w TUHAN; sebab itu aku memberanikan diri, lalu mempersembahkan korban bakaran."
1 Samuel 14:43
Konteks14:43 Kata Saul kepada Yonatan: "Beritahukanlah kepadaku apa yang telah kauperbuat. q " Lalu Yonatan memberitahukan kepadanya, katanya: "Memang, aku telah merasai sedikit madu r dengan ujung tongkat yang ada di tanganku. Aku bersedia untuk mati."
1 Samuel 14:52
Konteks14:52 Hebat peperangan melawan orang Filistin selama zaman Saul. Dan semua pahlawan dan orang gagah perkasa, yang dilihat Saul, dikumpulkannya g kepadanya.
1 Samuel 17:48
Konteks17:48 Ketika orang Filistin itu bergerak maju untuk menemui Daud, maka segeralah Daud berlari ke barisan musuh untuk menemui orang Filistin itu;
1 Samuel 20:9
Konteks20:9 Tetapi jawab Yonatan: "Jauhlah yang demikian itu! Sebab jika kuketahui dengan pasti, bahwa ayahku telah mengambil keputusan untuk mendatangkan celaka kepadamu, masakan aku tidak memberitahukannya kepadamu?"
1 Samuel 20:31
Konteks20:31 Sebab sesungguhnya selama anak Isai itu hidup di muka bumi, engkau dan kerajaanmu t tidak akan kokoh. Dan sekarang suruhlah orang memanggil dan membawa dia kepadaku, sebab ia harus mati."
1 Samuel 21:4
Konteks21:4 Lalu jawab imam itu kepada Daud: "Tidak ada roti g biasa padaku, hanya roti kudus h yang ada; asal saja orang-orangmu itu menjaga diri i terhadap perempuan."
1 Samuel 21:8
Konteks21:8 Berkatalah Daud kepada Ahimelekh: "Tidak adakah padamu di sini tombak atau pedang? Sebab baik pedangku maupun senjataku, tidak dapat kubawa, karena perintah raja itu mendesak."
1 Samuel 28:17
Konteks28:17 TUHAN telah melakukan kepadamu seperti yang difirmankan-Nya dengan perantaraanku, yakni TUHAN telah mengoyakkan a kerajaan dari tanganmu dan telah memberikannya kepada orang lain, kepada Daud.
1 Samuel 28:21
Konteks28:21 Perempuan itu mendekati Saul lalu melihat, bahwa Saul sangat terkejut. Kemudian berkatalah perempuan itu kepadanya: "Lihat, budakmu ini telah mendengarkan permintaanmu; aku telah mempertaruhkan nyawaku f dan mendengarkan perkataan yang kaukatakan kepadaku.
Nas : 1Sam 4:21
Ikabod artinya "tidak ada kemuliaan." Kemuliaan Israel adalah Allah dan manifestasi kehadiran-Nya di bumi di antara umat-Nya
(lihat cat. --> Kel 24:16).
[atau ref. Kel 24:16]
Janda Pinehas sudah sepantasnya cemas akan hilangnya kemuliaan Allah (ayat 1Sam 4:19-22), sama seperti orang percaya Perjanjian Baru harus prihatin jikalau kehadiran, kekuasaan, kekudusan, dan karunia-karunia Roh Kudus tidak ada lagi.