TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

1 Samuel 18:6

Konteks
Saul benci kepada Daud
18:6 Tetapi pada waktu mereka pulang, ketika Daud kembali sesudah mengalahkan orang Filistin itu, keluarlah orang-orang perempuan dari segala kota Israel menyongsong raja Saul sambil menyanyi dan menari-nari z  dengan memukul rebana, a  dengan bersukaria dan dengan membunyikan gerincing;

1 Samuel 30:1

Konteks
Ziklag terbakar -- Pembalasan Daud kepada orang Amalek
30:1 Ketika Daud serta orang-orangnya sampai ke Ziklag w  pada hari yang ketiga, orang Amalek x  telah menyerbu Tanah Negeb dan Ziklag; Ziklag telah dikalahkan oleh mereka dan dibakar y  habis.

1 Samuel 30:6

Konteks
30:6 Dan Daud sangat terjepit, karena rakyat mengatakan hendak melempari dia dengan batu. c  Seluruh rakyat itu telah pedih hati, d  masing-masing karena anaknya laki-laki dan perempuan. Tetapi Daud menguatkan e  kepercayaannya kepada TUHAN, Allahnya.

1 Samuel 30:16

Konteks
30:16 Ia menunjuk jalan kepada Daud ke sana, dan tampaklah orang-orang itu berpencar-pencar di atas seluruh daerah itu, sambil makan, minum dan mengadakan perayaan s  karena jarahan t  yang besar, yang telah dirampas mereka dari tanah orang Filistin dan dari tanah Yehuda.


TIP #27: Arahkan mouse pada tautan ayat untuk menampilkan teks ayat dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA