Boks Temuan
1 Samuel 13:23
Konteks
Kepahlawanan Yonatan
13:23 Dan suatu pasukan pengawal orang Filistin telah keluar ke pelintasan
q gunung di Mikhmas.
r
1 Samuel 20:4
Konteks
20:4 Yonatan berkata kepada Daud: "Apapun kehendak hatimu, aku akan melakukannya bagimu."