TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

1 Samuel 3:14

Konteks
3:14 Sebab itu Aku telah bersumpah kepada keluarga Eli, bahwa dosa keluarga Eli takkan dihapuskan g  dengan korban sembelihan atau dengan korban sajian untuk selamanya."

Bilangan 15:30

Konteks
15:30 Tetapi orang yang berbuat sesuatu dengan sengaja, k  baik orang Israel asli, baik orang asing, l  orang itu menjadi penista TUHAN, m  ia harus dilenyapkan dari tengah-tengah bangsanya, n 

Mazmur 51:4

Konteks
51:4 (51-6) Terhadap Engkau, terhadap Engkau sajalah aku telah berdosa 1  p  dan melakukan apa yang Kauanggap jahat, q  supaya ternyata Engkau adil dalam putusan-Mu, bersih dalam penghukuman-Mu. r 

Mazmur 51:16

Konteks
51:16 (51-18) Sebab Engkau tidak berkenan kepada korban sembelihan; t  sekiranya kupersembahkan korban bakaran, Engkau tidak menyukainya.

Ibrani 10:26

Konteks
10:26 Sebab jika kita sengaja berbuat dosa 2 , g  sesudah memperoleh pengetahuan tentang kebenaran, h  maka tidak ada lagi korban untuk menghapus dosa itu.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[51:4]  1 Full Life : TERHADAP ENGKAU ... AKU TELAH BERDOSA.

Nas : Mazm 51:6

Daud tidak mengatakan bahwa ia tidak berbuat dosa terhadap orang lain, tetapi bahwa dosanya itu terutama terhadap Allah dan firman-Nya (lih. 2Sam 12:9-10).

[10:26]  2 Full Life : JIKA KITA SENGAJA BERBUAT DOSA.

Nas : Ibr 10:26

Di sini penulis surat ini sedang berbicara tentang hal meninggalkan Kristus yang diingatkan olehnya dalam Ibr 6:4-8

(lihat art. KEMURTADAN PRIBADI).



TIP #06: Pada Tampilan Alkitab, Tampilan Daftar Ayat dan Bacaan Ayat Harian, seret panel kuning untuk menyesuaikan layar Anda. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA