1 Samuel 18:4
Konteks18:4 Yonatan menanggalkan jubah v yang dipakainya, dan memberikannya kepada Daud, juga baju perangnya, sampai pedangnya, panahnya dan ikat w pinggangnya.
Lukas 15:22
Konteks15:22 Tetapi ayah itu berkata kepada hamba-hambanya: Lekaslah bawa ke mari jubah i yang terbaik, pakaikanlah itu kepadanya dan kenakanlah cincin pada jarinya j dan sepatu pada kakinya.