TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

1 Raja-raja 4:31

Konteks
4:31 Ia lebih bijaksana u  dari pada semua orang, dari pada Etan, orang Ezrahi itu, dan dari pada Heman, Kalkol dan Darda, anak-anak Mahol; sebab itu ia mendapat nama di antara segala bangsa sekelilingnya.

1 Raja-raja 8:24

Konteks
8:24 Engkau yang tetap berpegang pada janji-Mu terhadap hamba-Mu Daud, ayahku, dan yang telah menggenapi dengan tangan-Mu apa yang Kaufirmankan dengan mulut-Mu, seperti yang terjadi pada hari ini.

1 Raja-raja 9:20

Konteks
9:20 Semua orang yang masih tinggal dari orang Amori, orang Het, y  orang Feris, orang Hewi dan orang Yebus, z  yang tidak termasuk orang Israel,

1 Raja-raja 12:25

Konteks
Yerobeam memulai ibadah baru
12:25 Kemudian Yerobeam memperkuat Sikhem i  di pegunungan Efraim, lalu diam di sana. Ia keluar dari sana, lalu memperkuat Pnuel. j 

1 Raja-raja 15:7

Konteks
15:7 Selebihnya dari riwayat Abiam dan segala yang dilakukannya, bukankah semuanya itu tertulis dalam kitab sejarah raja-raja Yehuda? Dan ada perang antara Abiam dan Yerobeam.

1 Raja-raja 15:30

Konteks
15:30 oleh karena dosa-dosa o  yang telah dilakukan Yerobeam, yang mengakibatkan p  orang Israel berdosa pula, oleh sebab sakit hati yang ditimbulkannya pada TUHAN, Allah Israel.

1 Raja-raja 16:19

Konteks
16:19 oleh karena dosa-dosa yang telah dilakukannya dengan melakukan apa yang jahat di mata TUHAN serta hidup menurut tingkah laku Yerobeam dan menurut dosa Yerobeam yang mengakibatkan orang Israel berdosa pula.

1 Raja-raja 18:22

Konteks
18:22 Lalu Elia berkata kepada rakyat itu: "Hanya aku seorang diri yang tinggal s  sebagai nabi TUHAN, padahal nabi-nabi t  Baal itu ada empat ratus lima puluh orang banyaknya.

1 Raja-raja 18:32

Konteks
18:32 Ia mendirikan batu-batu itu menjadi mezbah demi nama f  TUHAN dan membuat suatu parit sekeliling mezbah itu yang dapat memuat dua sukat benih.

1 Raja-raja 19:8

Konteks
19:8 Maka bangunlah ia, lalu makan dan minum, dan oleh kekuatan makanan itu ia berjalan empat puluh j  hari empat puluh malam 1  lamanya sampai ke gunung Allah, yakni gunung Horeb. k 

1 Raja-raja 19:12

Konteks
19:12 Dan sesudah gempa itu datanglah api. v  Tetapi tidak ada TUHAN dalam api itu. Dan sesudah api itu datanglah bunyi angin sepoi-sepoi basa. w 

1 Raja-raja 22:28

Konteks
22:28 Tetapi jawab Mikha: "Jika benar-benar engkau pulang dengan selamat, tentulah TUHAN tidak berfirman e  dengan perantaraanku!" Lalu disambungnya: "Dengarlah, hai bangsa-bangsa sekalian!"

1 Raja-raja 22:42

Konteks
22:42 Yosafat berumur tiga puluh lima tahun pada waktu ia menjadi raja dan dua puluh lima tahun lamanya ia memerintah di Yerusalem. Nama ibunya ialah Azuba, anak Silhi.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[19:8]  1 Full Life : EMPAT PULUH HARI EMPAT PULUH MALAM.

Nas : 1Raj 19:8

Beberapa orang beranggapan bahwa masa puasa ini, seperti yang dialami Musa (Kel 34:28) dan Kristus (Mat 4:2), adalah contoh puasa yang panjang. Akan tetapi, mereka tidak berpuasa dengan cara yang biasa. Musa di hadapan Allah dalam awan dipelihara secara adikodrati. Elia menerima dua kali makanan adikodrati yang memberinya kekuatan untuk empat puluh hari (ayat 1Raj 19:6-8). Yesus dipimpin oleh Roh Kudus ke dalam gurun dan tidak menjadi lapar hingga sesudah empat puluh hari

(lihat cat. --> Mat 4:2;

lihat cat. --> Mat 6:16).

[atau ref. Mat 4:2; 6:16]



TIP #28: Arahkan mouse pada tautan catatan yang terdapat pada teks alkitab untuk melihat catatan ayat tersebut dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA