TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

1 Raja-raja 1:11

Konteks
1:11 Lalu berkatalah Natan kepada Batsyeba, q  ibu Salomo: "Tidakkah engkau mendengar, bahwa Adonia r  anak Hagit, telah menjadi raja, sedang tuan kita Daud tidak mengetahuinya?

1 Raja-raja 12:15

Konteks
12:15 Jadi raja tidak mendengarkan permintaan rakyat, sebab hal itu merupakan perubahan yang disebabkan TUHAN, v  supaya TUHAN menepati firman yang diucapkan-Nya dengan perantaraan Ahia, w  orang Silo, kepada Yerobeam bin Nebat.

1 Raja-raja 13:1

Konteks
Abdi Allah dari Yehuda
13:1 Sedang Yerobeam berdiri di atas mezbah itu sambil membakar korban, maka atas perintah TUHAN datanglah seorang abdi Allah v  dari Yehuda ke Betel. w 

1 Raja-raja 13:28

Konteks
13:28 Kemudian ia pergi dan menemukan mayat orang itu tercampak di jalan, sedang keledai dan singa berdiri di sampingnya. Singa itu tidak memakan mayat itu dan tidak mencabik keledai itu.

1 Raja-raja 18:3

Konteks
18:3 Sebab itu Ahab telah memanggil Obaja yang menjadi kepala y  istana. Obaja itu seorang yang sungguh-sungguh takut z  akan TUHAN.

1 Raja-raja 19:2

Konteks
19:2 maka Izebel menyuruh seorang suruhan mengatakan kepada Elia: "Beginilah kiranya para allah menghukum aku, bahkan lebih lagi a  dari pada itu, jika besok kira-kira pada waktu ini aku tidak membuat nyawamu sama seperti nyawa salah seorang dari mereka itu. b "

1 Raja-raja 21:20

Konteks
21:20 Kata Ahab kepada Elia: "Sekarang engkau mendapat aku, hai musuhku? n " Jawabnya: "Memang sekarang aku mendapat engkau, karena engkau sudah memperbudak o  diri dengan melakukan apa yang jahat di mata TUHAN.

1 Raja-raja 22:11

Konteks
22:11 maka Zedekia n  bin Kenaana membuat tanduk-tanduk o  besi, lalu berkata: "Beginilah firman TUHAN: Dengan ini engkau akan menanduk Aram sampai engkau menghabiskan mereka."


TIP #09: Klik ikon untuk merubah tampilan teks alkitab dan catatan hanya seukuran layar atau memanjang. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA