TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

1 Raja-raja 15:14

Konteks
15:14 Sekalipun bukit-bukit pengorbanan tidak dijauhkan, s  namun Asa berpaut t  kepada TUHAN dengan segenap hatinya sepanjang umurnya.

1 Raja-raja 3:14

Konteks
3:14 Dan jika engkau hidup p  menurut jalan yang Kutunjukkan dan tetap mengikuti segala ketetapan dan perintah-Ku, sama seperti ayahmu Daud, maka Aku akan memperpanjang umurmu. q "

1 Raja-raja 3:11

Konteks
3:11 Jadi berfirmanlah Allah kepadanya: "Oleh karena engkau telah meminta i  hal yang demikian dan tidak meminta umur panjang atau kekayaan atau nyawa musuhmu, melainkan pengertian j  untuk memutuskan hukum,

1 Raja-raja 15:5

Konteks
15:5 karena Daud telah melakukan apa yang benar di mata TUHAN dan tidak menyimpang i  dari segala yang diperintahkan-Nya kepadanya seumur hidupnya, kecuali dalam perkara Uria, j  orang Het itu.

1 Raja-raja 11:34

Konteks
11:34 Bukan dari tangannya akan Kuambil seluruh kerajaan itu; Aku akan membiarkan dia tetap menjadi raja seumur hidupnya, oleh karena hamba-Ku Daud yang telah Kupilih dan yang tetap mengikuti segala perintah dan ketetapan-Ku.

1 Raja-raja 15:6

Konteks
15:6 Dan ada perang k  antara Rehabeam dan Yerobeam, seumur hidupnya.

1 Raja-raja 15:16

Konteks
15:16 Dan ada perang v  antara Asa dan Baesa, raja Israel, sepanjang umur mereka.

1 Raja-raja 15:32

Konteks
15:32 Dan ada perang r  antara Asa dan Baesa, raja Israel, sepanjang umur mereka.

1 Raja-raja 1:1

Konteks
Hari tua Daud dan soal penggantinya
1:1 Raja Daud telah tua dan lanjut umurnya, dan biarpun ia diselimuti, badannya tetap dingin.

1 Raja-raja 4:25

Konteks
4:25 sehingga orang Yehuda dan orang Israel diam dengan tenteram, l  masing-masing di bawah pohon anggur dan pohon aranya, m  dari Dan sampai Bersyeba n  seumur hidup Salomo.

1 Raja-raja 11:25

Konteks
11:25 Dialah yang menjadi lawan Israel sepanjang umur Salomo; ia mendatangkan malapetaka sama seperti Hadad. Ia muak akan orang Israel dan menjadi raja atas Aram. s 

1 Raja-raja 3:13

Konteks
3:13 Dan juga apa yang tidak m  kauminta Aku berikan kepadamu, baik kekayaan maupun kemuliaan, n  sehingga sepanjang umurmu takkan ada seorangpun seperti o  engkau di antara raja-raja.

1 Raja-raja 22:42

Konteks
22:42 Yosafat berumur tiga puluh lima tahun pada waktu ia menjadi raja dan dua puluh lima tahun lamanya ia memerintah di Yerusalem. Nama ibunya ialah Azuba, anak Silhi.

1 Raja-raja 1:6

Konteks
1:6 Selama hidup Adonia ayahnya belum pernah menegor 1  e  dia dengan ucapan: "Mengapa engkau berbuat begitu?" Iapun sangat elok perawakannya dan dia adalah anak pertama sesudah Absalom.

1 Raja-raja 4:21

Konteks
Kebesaran Salomo
4:21 Maka Salomo berkuasa d  atas segala kerajaan mulai dari sungai Efrat e  sampai negeri orang Filistin dan sampai ke tapal batas Mesir. f  Mereka menyampaikan upeti g  dan tetap takluk kepada Salomo seumur hidupnya.

1 Raja-raja 14:30

Konteks
14:30 Dan terus-menerus perang d  ada antara Rehabeam dan Yerobeam.

1 Raja-raja 14:21

Konteks
Sambungan riwayat Rehabeam
14:21 Adapun Rehabeam, anak Salomo, ia memerintah di Yehuda. Rehabeam berumur empat puluh satu tahun pada waktu ia menjadi raja, dan tujuh belas tahun lamanya ia memerintah di Yerusalem, kota yang dipilih TUHAN dari antara segala suku Israel untuk membuat nama-Nya tinggal di sana. Nama ibunya ialah Naama, seorang perempuan Amon. r 

1 Raja-raja 8:40

Konteks
8:40 supaya mereka takut a  akan Engkau selama mereka hidup di atas tanah b  yang telah Kauberikan kepada nenek moyang kami.

1 Raja-raja 15:34

Konteks
15:34 Ia melakukan apa yang jahat t  di mata TUHAN serta hidup menurut tingkah laku Yerobeam dan menurut dosanya yang mengakibatkan orang Israel berdosa pula.

1 Raja-raja 11:12

Konteks
11:12 Hanya, pada waktu hidupmu ini Aku belum mau melakukannya oleh karena Daud, i  ayahmu; dari tangan anakmulah Aku akan mengoyakkannya.

1 Raja-raja 18:12

Konteks
18:12 Mungkin terjadi, apabila aku sudah pergi dari padamu, Roh h  TUHAN mengangkat engkau ke tempat yang tidak kuketahui. Kalau aku sampai kepada Ahab untuk memberitahukannya dan engkau tidak didapatinya, tentulah ia akan membunuh aku, padahal hambamu ini dari sejak kecil takut akan TUHAN.

1 Raja-raja 21:29

Konteks
21:29 "Sudahkah kaulihat, bahwa Ahab merendahkan diri a  di hadapan-Ku? Oleh karena ia telah merendahkan diri di hadapan-Ku, maka Aku tidak akan mendatangkan malapetaka dalam zamannya; b  barulah dalam zaman anaknya Aku akan mendatangkan malapetaka atas keluarganya. c "
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[1:6]  1 Full Life : AYAHNYA BELUM PERNAH MENEGOR.

Nas : 1Raj 1:6

Adonia, putra Daud yang keempat, memberontak terhadap ayahnya dengan menyatakan dirinya sebagai raja Israel, sekalipun Allah dan Daud telah menunjukkan Salomo sebagai raja berikutnya (ayat 1Raj 1:5,17,30; 2:15).

  1. 1) Hingga saat kematiannya Daud mengalami kesulitan dengan anak-anaknya. Kendatipun tercatat sebagai seorang pemimpin yang baik, ia sangat gagal sebagai seorang ayah karena, mengabaikan atau menolak untuk mendidik, membimbing dan "menegor" (yaitu, mendisiplin) anak-anaknya dengan baik sebagaimana diuraikan dalam Ul 6:1-9. Sebagai akibatnya, kehidupan Daud penuh dengan kesedihan dan kesusahan. Putranya yang sulung, Amnon, memperkosa adik tirinya Tamar dan kemudian dibunuh oleh adik tirinya Absalom (2Sam 13:1-33). Putra Daud yang ketiga, Absalom, memberontak melawan dan berusaha membunuh ayahnya (2Sam 15:1-18:33). Kini putranya yang keempat memberontak dan kemudian dihukum mati oleh Salomo (1Raj 2:23-25).
  2. 2) Karena Daud gagal menaati kehendak Allah mengenai keluarganya, ia mengalami kesusahan silih berganti sepanjang hidupnya. Tidak ada buah pemuridan yang lebih penting dalam kehidupan kita daripada berusaha untuk tetap setia dengan segenap hati kepada pasangan hidup dan anak-anak serta menuntun mereka menjalankan hidup yang saleh melalui pengajaran dan teladan

    (lihat art. ORANG-TUA DAN ANAK-ANAK).



TIP #04: Coba gunakan range (OT dan NT) pada Pencarian Khusus agar pencarian Anda lebih terfokus. [SEMUA]
dibuat dalam 0.07 detik
dipersembahkan oleh YLSA