TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

1 Raja-raja 1:40

Konteks
1:40 Sesudah itu seluruh rakyat berjalan di belakangnya sambil membunyikan suling p  dan sambil bersukaria ramai-ramai, sampai seakan-akan bumi terbelah oleh suara mereka.

1 Raja-raja 3:8

Konteks
3:8 Demikianlah hamba-Mu ini berada di tengah-tengah umat-Mu yang Kaupilih, d  suatu umat yang besar, yang tidak terhitung e  dan tidak terkira banyaknya.

1 Raja-raja 14:7

Konteks
14:7 Pergilah, katakan kepada Yerobeam: Beginilah firman x  TUHAN, Allah Israel: Aku telah meninggikan engkau dari tengah-tengah bangsa itu, dan mengangkat engkau menjadi raja y  atas umat-Ku Israel;

1 Raja-raja 16:21-22

Konteks
Omri, raja Israel
16:21 Pada waktu itu bangsa Israel terbagi dua. Sebagian dari bangsa itu mengikuti Tibni bin Ginat, dan bermaksud mengangkat dia menjadi raja, dan sebagian lagi mengikuti Omri. 16:22 Tetapi rakyat yang mengikuti Omri lebih kuat dari pada rakyat yang mengikuti Tibni bin Ginat. Sesudah Tibni mati, maka Omri menjadi raja.

1 Raja-raja 18:30

Konteks
18:30 Kata Elia kepada seluruh rakyat itu: "Datanglah dekat kepadaku!" Maka mendekatlah seluruh rakyat itu kepadanya. Lalu ia memperbaiki mezbah d  TUHAN yang telah diruntuhkan itu.

1 Raja-raja 20:42

Konteks
20:42 Kata nabi itu kepadanya: "Beginilah firman TUHAN: Oleh karena engkau t  telah membiarkan lolos orang yang dikhususkan bagi-Ku untuk ditumpas, u  maka nyawamu adalah ganti nyawanya v  dan rakyatmu ganti rakyatnya."


TIP #23: Gunakan Studi Kamus dengan menggunakan indeks kata atau kotak pencarian. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA