1 Petrus 1:1-2
KonteksSalam dari Petrus
1:1 Dari Petrus, seorang rasul Kristus Yesus, kepada orang-orang yang tinggal sebagai orang asing, yang tersebar di seluruh wilayah Pontus, Galatia, Kapadokia, Asia Kecil, dan Bitinia;
1:2 yang dipilih sejak semula oleh Allah Bapa melalui pengudusan oleh Roh untuk dapat hidup dalam ketaatan kepada Kristus Yesus dan memperoleh percikan darah-Nya: Kiranya anugerah dan damai sejahtera melimpah atasmu!






pada halaman