Daftar Isi
POS
KELUARGA KATA
KBBI

mengucar-ngacirkan (root: kucar-kacir)

 : 
Kata Sifat, Kata Kerja
 : 
kucar-kacirmengucar-ngacirkan 

mengucar-ngacirkan [KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA]

ku·car-ka·cir Jw a terserak-serak tidak keruan; kocar-kacir: beras yg diangkutnya -- di jalan; porak poranda; berantakan: segala usahanya --; rumah tangganya -- semenjak kematian istrinya;
me·ngu·car-nga·cir·kan v menyebabkan (menjadikan) kucar-kacir (berantakan): ~ urusan rumah tangga; serbuan yg mendadak itu telah ~ musuh




TIP #31: Tutup popup dengan arahkan mouse keluar dari popup. Tutup sticky dengan menekan ikon . [SEMUA]
dibuat dalam 0.17 detik
dipersembahkan oleh YLSA